Pasangan Bakal Calon Bupati (Bacabup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Bacawabup) Paser Syarifah Masitah Assegaf dan Denni Mappa mendaftarkan diri ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada hari ketiga atau hari terakhir pendaftaran, Kamis (29/8/2024).
Topic: KPU Kabupaten Paser
Fahmi Fadli-Ikhwan Antasari Jadi Pasangan Pertama Yang Mendaftar ke KPU Paser
Bakal Calon Bupati (Bacabup) Paser Fahmi Fadli dan Bakal Calon Wakil Bupati (Bacawabup) Paser Ikhwan Antasari telah mendaftarkan diri ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser, Rabu (28/8/2024).
KPU Paser Buka Perekrutan PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Berikut Link dan Tahapannya
Penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 akan berlangsung dalam 6 bulan lagi, yakni pada November mendatang.
Anggota DPRD Kabupaten Paser Umar Pindah ke Partai Golkar, Mulyani Jadi Calon PAW
Umar yang saat ini anggota Komisi III DPRD Kabupaten Paser memilih pindah ke Partai Golongan Karya (Golkar) untuk kembali bertarung pada pemilihan legislatif (Pileg) 2024.
KPU Paser Selesaikan Verifikasi Administrasi dan Temukan 49 Data Ganda Eksternal dalam Sipol
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser temukan data ganda dengan berbagai item kategori, yang di input oleh Partai Politik (Parpol) dalam Sistem Informasi Partai Politik (Sipol) setelah dilakukan pengecekan.
Tingkatkan Partisipasi Pemilih, KPU Paser Tetapkan DSPP dan Gencarkan Sosialisasi ke Setiap Desa
BorneoFlash.com, TANA PASER – Jelang Pemilihan Umum (Pemilu) secara serentak yang yang akan dilangsungkan 2024 mendatang, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser
KPU Paser Ajak masyarakat Usulkan Pertanyaan Untuk Debat Paslon
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser mengajak masyarakat untuk mengajukan usulan pertanyaan kepada pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Paser pada pelaksanaan debat publik 9 November mendatang.
KPU Paser Tetapkan Jumlah DPT Sebanyak 187.877 Pemilih
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser menetapkan sebanyak 187.877 pemilih sebagai Daftar Pemilih Tetap (DPT) pada Pilkada serentak 9 Desember 2020 mendatang melalui rapat pleno yang digelar, Kamis (15/10/2020).
Alphard Syarif Al Baiti – Arbain M Noor, Pasangan Terakhir Daftar ke KPU Paser
BorneoFlash.com, PASER – Pasangan bakal calon Bupati dan wakil Bupati Paser, Alphard Syarif Al Baiti – Arbaian M Noor, mendaftar ke Komisi
Dua Pasang Bakal Calon Serahkan Berkas ke KPU Paser
BorneoFlash.com, TANA PASER – Dua pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Paser, Fahmi Fadli – Masyitah dan Tony – Fathurrahman, menyerahkan
No More Posts Available.
No more pages to load.