Dengan ditetapkan perolehan suara oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan, maka rapat pleno rekapitulasi hasil perhitungan perolehan suara telah berakhir.
Tag: Pemilu 2024
Persiapan Rapat Pleno Tingkat Kota, Polresta Samarinda Cek Bakal Lokasi
Dalam rangka persiapan menyelenggarakan rapat pleno tingkat kota, telah dilakukan kegiatan pengecekan bakal lokasi pelaksanaan rapat di Hotel Harris, Samarinda.
Hari Ini, TPS 31 Kelurahan Damai Lakukan Pemungutan Suara Ulang
Warga Kelurahan Damai Kecamatan Balikpapan Kota melakukan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024, khusus pada Tempat Pemungutan Suara (TPS) 31.
Pasca Pemungutan Suara, Sie Dokkes Polres Kukar Periksa Kesehatan Petugas Pemilu 2024
Seksi Kedokteran Kesehatan (Sie Dokkes) Kepolisian Resor (Polres) Kutai Kartanegara (Kukar) melaksanakan pelayanan pemeriksaan kesehatan pasca Pemungutan Suara terhadap penyelenggara Pemilu 2024,
Petugas PTPS Alami Kecelakaan, Wali Kota Balikpapan Jenguk
Wali Kota Balikpapan H. Rahmad Mas’ud menjenguk petugas Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) yang mengalami kecelakaan saat sedang melaksanakan pekerjaan sebagai penyelenggara Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024.
Jumlah Petugas Pemilu 2024 yang Meninggal Dunia Selama Bertugas Kini Mencapai 57 Orang
Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes) mengungkapkan data terbaru jumlah petugas Pemilu 2024 yang meninggal dunia selama bertugas. Kemenkes mencatat, hingga Sabtu (17/2/2024) pukul 18.00 WIB, jumlah petugas yang meninggal mencapai 57 orang.
Noor Thoha: Formulir C1 Hasil Salinan Hilang, Tidak Mengganggu Jalannya Rapat Pleno
Akibat mati lampu pada hari Sabtu (17/2/2024) malam, dimanfaatkan oknum untuk mencuri pengumuman C1 hasil salinan Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 dari Tempat Pemungutan Suara (TPS) di beberapa Kelurahan Kota Balikpapan.
Pemilu 2024, Perolehan Suara Partai Golkar di Kota Balikpapan Meningkat
Perolehan Suara Partai Golkar pada Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2023 di Kota Balikpapan meningkat dari tahun 2019.
Pj Bupati PPU Imbau Agar Masyarakat Menghormati Proses Demokrasi dan Jaga Ketertiban
Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) meninjau proses perhitungan suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
Pastikan Logistik Lengkap dan Utuh, Polsek Muara Pahu Kawal Kotak Suara dari TPS ke PPK
Bertempat di Tempat Pemungutan Suara (TPS) Kampung Tepian Ulaq Kecamatan Muara Pahu dilaksanakan pergeseran kotak suara dari TPS ke Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Muara Pahu Kabupaten Kutai Barat, Kamis, (15/2/2024).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.