Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan telah resmi menetapkan Rahmad Mas’ud sebagai Wali Kota dan Bagus Susetyo sebagai Wakil Wali Kota pada rapat pleno terbuka yang berlangsung, pada Kamis (9/1/2025) malam.
Topik: KPU Kota Balikpapan
Bagus Susetyo Serukan Persatuan dan Kerja Sama untuk Maju Balikpapan ke Depan
Wakil Wali Kota Balikpapan terpilih, Bagus Susetyo, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk melupakan perbedaan politik dan bersatu membangun kota Balikpapan.
KPU Balikpapan Tetapkan Rahmad Mas’ud dan Bagus Susetyo sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih 2025-2030
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan gelar Rapat Pleno Terbuka penetapan Pasangan Calon (Paslon) terpilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 di Novotel Hotel Balikpapan, pada Kamis (9/1/2025) malam.
Pilkada 2024 Selesai, Tugas PPK dan PPS di Balikpapan Berakhir Januari 2025
Masa tugas Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) serta Panitia Pemungutan Suara (PPS) akan selesai pada Januari 2025, dengan berakhirnya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Kota Balikpapan.
KPU Balikpapan Tunggu Surat Dinas KPU RI untuk Penetapan Pasangan Pilkada Terpilih
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan saat ini tengah menunggu surat dinas yang diterbitkan oleh KPU RI terkait dengan register perkara konstitusi yang ada di Mahkamah Konstitusi (MK).
KPU Balikpapan Tunggu Putusan MK Sebelum Tetapkan Pemenang Pilkada
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan belum dapat mengumumkan secara resmi hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Wali kota dan Wakil Wali kota Balikpapan untuk periode 2025-2030.
Angka Golput Masih Tinggi di Pilkada Balikpapan 2024, Partisipasi Pemilih Meningkat
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan, terus melakukan upaya secara maksimal, untuk meningkatkan partisipasi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2024.
KPU Balikpapan Tetapkan Hasil Rekapitulasi Pilwali 2024, Paslon Rahmad-Bagus Unggul
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan telah resmi menetapkan hasil rekapitulasi Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwali) Balikpapan tahun 2024 pada Jumat (6/12/2024) dini hari.
KPU Balikpapan Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pilkada 2024
Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim), serta Pemilihan Wali kota dan Wakil Wali kota Balikpapan 2024, diselenggarakan di Grand Senyiur Hotel Balikpapan pada 4-6 Desember 2024.
Ketua KPU Balikpapan Sebut Kajian Tidak Temukan Unsur untuk PSU di Dua TPS
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan menerima laporan dari Panitia Pengawas (Panwas) Kecamatan Timur dan Kecamatan Utara, telah dilakukan kajian terkait rekomendasi pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di dua Tempat Pemungutan Suara (TPS), yaitu TPS 34 Kelurahan Manggar Kecamatan Balikpapan Timur dan TPS 57 Kelurahan Graha Indah Kecamatan Balikpapan Utara.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.