Panitia Piala Presiden 2025 terus menggencarkan sosialisasi turnamen dengan menggelar berbagai aktivitas di depan Garuda Store, Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), mulai 25 hingga 28 Juni 2025.
Tag: Indra Sjafri
Gelar Acara di CFD, OC Piala Presiden 2025 Tuai Respons Positif
Panitia pelaksana (OC) Piala Presiden 2025 memanfaatkan momentum Car Free Day (CFD) di kawasan Sudirman-Thamrin, Jakarta, pada Minggu (22/6), untuk menyosialisasikan turnamen pramusim bergengsi tersebut. Mereka bertujuan menarik minat masyarakat agar turut meramaikan pertandingan di stadion.
Headline E-Paper BorneoFlash.com Edisi Senin 24 Februari 2025: Indra Sjafri Resmi Tidak Lagi Menjadi Pelatih Timnas Indonesia U-20
Indra Sjafri resmi tidak lagi menjabat sebagai pelatih kepala Timnas Indonesia U-20 setelah evaluasi yang dilakukan oleh PSSI pasca hasil di Piala Asia U-20 2025. Keputusan ini diumumkan langsung oleh Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, pada Minggu (23/2) di Jakarta.
Indra Sjafri: Garuda Muda Optimistis Raih Poin, Tim kondisi Oke dan Fit
Timnas Indonesia U-20 dalam kondisi siap tempur menghadapi laga perdana Piala Asia U-20 2025 melawan Iran pada Kamis (13/2/2025).
Garuda Muda Latihan Perdana di Tiongkok, Berikut Jadwal Grup C di Piala Asia U-20 2025
Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-20 menjalani latihan perdana di Shenzhen Youth Football Training Base, Tiongkok, Senin (10/2) malam.
Berikut Pemain untuk Piala Asia U-20 2025, Indra Sjafri: Optimistis Raih Hasil Terbaik
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri telah memilih 23 pemain untuk Piala Asia U-20 2025 yang akan berlaga pada 13 Februari hingga 1 Maret mendatang di Shenzen, Tiongkok.
Timnas U-20 Kalah dari Suriah, Indra Sjafri: Banyak Pelajaran yang Didapat
Timnas Indonesia U-20 harus mengakui keunggulan Suriah dengan skor 0-2 pada laga Mandiri U-20 Challenge Series 2025 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Senin (27/1).
Indra Sjafri Lulus dari Program FIFA Technical Leadership Diploma di Zurich
Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri menghadiri blok terakhir dari program FIFA Technical Leadership Diploma selama 18 bulan yang digelar di museum FIFA di Zurich, Swiss dari pada tanggal 5 dan 6 Desember 2024.
Berikut Update Ranking FIFA, Usai Timnas Indonesia U-20 Kalahkan Argentina
Timnas Indonesia U-20 sukses meraih kemenangan 2-1 atas Argentina di ajang Seoul Earth On Us Cup 2024, Rabu (28/8/2024) siang di Stadion Mokdong, Seoul, Korea Selatan.
Apresiasi Prestasi Tim U-19 Indonesia, Bank Mandiri Serahkan Dana Pembinaan Rp1 Miliar
Bank Mandiri memberikan penghargaan kepada Tim U-19 Indonesia yang berhasil meraih juara di ajang ASEAN U-19 Boys Championship 2024 pada Senin (29/7/2024) di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
- 1
- 2
- …
- 4
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.