Borneo FC Samarinda menambah masa bakti gelandang asal Jepang, Kei Hirose.
Topik: Borneo FC
Laga Terakhir di Kandang Jadi Tantangan
Borneo FC sukses menjadikan Bali United sebagai lumbung gol. Kemenangan telak 5-1, seolah mengulang memori pada 18 Oktober 2019 silam.
Borneo FC Perpanjangan Kontrak Matheus Pato Sampai 2025
Borneo FC secara resmi memperpanjang durasi kontrak Matheus Pato selama dua tahun yakni sampai 2025.
Sihran: Kepercayaan Diri Pemain Meningkat
Tiga kemenangan beruntun Borneo FC Samarinda, membuat posisi di klasemen sementara BRI Liga 1 terdongkrak. Ya, Borneo FC kini nangkring di peringkat empat dengan koleksi 50 angka.
Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Borneo FC vs Persik Kediri: Skor 2-0
Kesebelasan Borneo FC berhasil menaklukkan tamunya Persik Kediri dengan skor 2-0 pada lanjutan kompetisi Liga 1 di Stadion Segiri Samarinda, Kalimantan Timur, Senin (30/1/2023).
Dikontrak Dua Musim, Adam Alis Resmi Berkostum Borneo FC
Borneo FC rupanya belum berhenti mendatangkan pemain baru pada putaran kedua liga 1 musim 2022/2023. Terbaru Pesut Etam mendatangkan Adam Alis.
Fakhri Husaini Pelatih Baru Borneo FC, Ditargetkan Papan Atas Akhir Kompetisi
Setelah ditinggal Risto Vidakovic, Manajemen Borneo FC Samarinda FC bergerak cepat. Fakhri Husaini pun ditunjuk untuk menukangi Pesut Mahakam.
Borneo FC Fokus Penyelesaian Akhir, Jelang Derby Kalimantan
BorneoFlash.com, SAMARINDA – Jajaran PelatihBorneo FC Samarinda terus membenahi penyelesaian akhir para pemain, jelang Derby Kalimantan menghadapi Barito Putra pada Jumat (17/09/2021)
Laga Perdana, Borneo FC Vs Persebaya 3-1 di Stadion Wibawa Mukti
BorneoFlash.com, SAMARINDA – Borneo FC Samarinda tampil perkasa telah mempecundangi Persebaya Surabaya 3-1 di laga perdana liga 1 di stadion Wibawa Mukti,
Kompetisi Liga 1 Telah kick off, Borneo FC Tunggu Jadwal
BorneoFlash.com, SAMARINDA – Kompetisi Liga 1 musim ini telah kick off pada Jumat (27/08/2021) kemarin. Ditandai dengan laga perdana Bali United vs
- 1
- 2
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.