WAKTU dengan cepat bergulir menuju tahun 2024. Banyak harapan dan sekaligus kecemasan. Cemas kalau keadilan dan demokrasi gagal.
Tag: Serikat Media Siber Indonesia (SMSI)
Pesan Damai dari Rakerda SMSI Kaltim, Tandatangani Kesepahaman dengan Bawaslu
Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kaltim mengadakan rapat kerja daerah (Rakerda). Berlangsung di Hotel Bumi Segah, Tanjung Redeb Berau, kegiatan pada Kamis, 7 Desember 2023 tersebut, dibuka Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas, yang mewakili Penjabat Gubernur Kaltim, Akmal Malik.
SMSI Kaltim Gelar Rakorwil di Berau, Dukungan untuk Pemilu Damai dan Berkualitas
2024 menjadi tahun paling sibuk bagi republik ini. Sebagai salah satu negara demokrasi terbesar, selama 12 bulan kedepan Indonesia akan melangsungkan suksesi kepemimpinan secara serentak dan berjenjang.
Kadispora Kaltim Apresiasi Gelaran Anugerah SIWO PWI Award di Kaltim
Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Provinsi Kalimantan Timur Agus Hari Kesuma, mengapresiasi Anugerah Siwo Golden Award VI 2023 garapan Seksi Wartawan Olahraga pada Persatuan Wartawan Indonesia (SIWO PWI), yang akan digelar di Balikpapan, Senin (28/8/2023) mendatang.
Ketua SMSI Tunjuk Intoniswan Menjadi Ketua Forum Pempred Media Siber Anggota SMSI Kaltim
Ketua Serikat Media Siber Indonesia (SMSI), Firdaus resmi menunjuk Intoniswan sebagai ketua Forum Pemimpin Redaksi (Pempred) Media Siber Anggota SMSI Kaltim.
Pendataan Memang Bukan Pendaftaran, Catatan Hendry CH Bangun
Saya sebenarnya tidak ingin seperti berpolemik dengan Wina Armada Sukardi, pakar hukum pers yang dua periode menjadi anggota Dewan Pers dan pernah menjabat Sekjen Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, terkait artikelnya “Tidak Ada Kewajiban Perusahaan Pers Mendaftar di Dewan Pers”.
Waspadai Draf Perpres Media Berkelanjutan Diklaim Rombongan Liar
Para anggota konstituen Dewan Pers meminta agar induk organisasi pers di Indonesia itu membuka draf mengenai rancangan peraturan presiden (Perpres) tentang kerja sama platform global dengan media daring nasional yang dikenal dengan nama Perpres Media Sustainability.
KDEI Taipei Berkomitmen Lindungi Pekerja Migran Indonesia di Taiwan
Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei berkomitmen memberikan perlindungan bagi para Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Taiwan serta memastikan agar mereka mendapatkan hak-haknya sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) yang bekerja di luar negeri.
Catatan Akhir Tahun 2022: Tanggung Jawab SMSI dan Bisnis Media di Tahun Politik
Stabilitas politik nasional menjadi perhitungan penting bagi kalangan pebisnis, investor, dan perusahaan pers. Politik selalu dimasukkan dalam daftar pertimbangan, sebagai faktor utama.
Pengesahan RKUHP Meresahkan Kalangan Pers, SMSI Akan Gugat Melalui MK
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) telah mengesahkan Rancangan Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RKUHP) menjadi undang-undang dalam rapat paripurna yang berlangsung di Gedung DPR RI, Selasa (06/12/2022).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.