Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan saat melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Balikpapan, pada hari Senin, 3 Februari 2025.
Tag: Pajak Daerah
Skema Pajak Baru Kendaraan Bermotor Berlaku 5 Januari 2025: Opsi PKB dan BBNKB Progresif Mulai Diterapkan
Mulai 5 Januari 2025, pemerintah akan menerapkan skema pajak baru untuk kendaraan bermotor, dengan dua tambahan pajak: opsen pajak kendaraan bermotor (PKB) dan opsen bea balik nama kendaraan bermotor (BBNKB).
Mudahkan Masyarakat Bayar Pajak, BPPDRD Balikpapan Launching Aplikasi Kontengan
Badan Pengelola Pajak Daerah Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan melaunching aplikasi Kontengan Kota Balikpapan sekaligus menggelar Sosialisasi Pajak Daerah, di Novotel Hotel Balikpapan pada hari Selasa (24/9/2024).
Tingkatkan Inovasi Transaksi Digital, TPPDD Launching e-Tiket Pajak Hiburan dan e-Payment Pajak Daerah
Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Balikpapan, Muhaimin telah melaunching e-Tiket Pajak Hiburan dan e-Payment Pajak Daerah, saat pelaksanaan kegiatan High Level Meeting Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TPPDD).
Disahkan Perda Nomor 8 Tahun 2023, Tarif Pajak dan Retribusi Daerah Ada yang Alami Penurunan
Peraturan Daerah (Perda) Kota Balikpapan Nomor 8 Tahun 2023 Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah telah disahkan, sehingga Perda tersebut menjadi landasan aturan untuk pengelolaan penetapan dan penagihan pajak daerah dan retribusi daerah mulai bulan Januari 2024.
Pajak Daerah Jadi Target Terbesar Dukung Capaian PAD Tahun 2023
Adanya ancaman resesi ekonomi yang akan terjadi di tahun 2023, Badan Pengelola Pajak Dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan tetap optimis target realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) di tahun 2023 dapat tercapai.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.