Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) terus berupaya memperkuat program pengelolaan sampah dari hulu hingga hilir.
Tag: DLH Kota Balikpapan
Tegakkan Perda Pengelolaan Sampah, Pemkot Balikpapan Gelar Operasi Yustisi
Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan semakin serius menyiapkan diri menghadapi penilaian Adipura 2025.
Bank Sampah Tumbuh Hampir Seluruh Kelurahan, Kendala Bukan Hambatan
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Balikpapan menegaskan bahwa kendala bukan alasan, untuk menghentikan pembentukan bank sampah.
Mulai 2025 Balikpapan Tegakkan Sanksi Buang Sampah Sembarangan, Denda hingga Rp5 Juta Menanti Pelanggar
Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) menegaskan, akan menerapkan sanksi tegas bagi masyarakat yang masih membuang sampah sembarangan.
Balikpapan Luncurkan Duta Lingkungan Hidup Cilik, Tanamkan Budaya Peduli Sejak Usia Dini
Upaya menjaga lingkungan hidup di Kota Balikpapan kini semakin menyasar generasi muda. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Balikpapan resmi meluncurkan Duta Lingkungan Hidup Cilik perdana pada tahun 2025, yang khusus melibatkan siswa sekolah dasar.
Satlantas Polresta Balikpapan Terima Penghargaan Wali kota, Dukung Penuh Uji Emisi Kendaraan 2025
Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Balikpapan dalam mendukung program pemerintah untuk menciptakan lingkungan bersih dan sehat kembali mendapat apresiasi.
DLH Balikpapan Siagakan 50 Petugas Jaga Kebersihan Selama HUT ke-45 Dekranas
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Balikpapan menyiapkan 50 personel untuk menjaga kebersihan selama pelaksanaan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-45 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) yang akan digelar pada 9–11 Juli 2025 di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC)/DOME.
Kebun Raya Balikpapan, Perpaduan Wisata Edukasi dan Konservasi yang Jadi Sumber PAD Baru
Kebun Raya Balikpapan (KRB) yang berlokasi di Jalan Soekarno Hatta KM 15 kini menjelma menjadi salah satu ikon wisata edukatif yang terus berkembang.
TP PKK Balikpapan Gandeng DLH untuk Tingkatkan Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat
Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kota Balikpapan menjalin kerja sama dengan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) setempat untuk memperkuat program pengelolaan sampah berbasis masyarakat. Program ini melibatkan ribuan kader PKK dalam kegiatan pemilahan sampah organik dan non-organik langsung dari sumbernya.
SIT Istiqamah Ubah Sampah Makanan Jadi Sumber Daya Bernilai Lewat Rumah Maggot
Upaya mengatasi persoalan sampah sisa makanan kini menemukan solusi inovatif di lingkungan Sekolah Islam Terpadu (SIT) Istiqamah YPAITB. Sejak 2022, sekolah ini telah menjalankan program Rumah Maggot, sebuah inisiatif pengelolaan sampah organik berbasis biokonversi.
- 1
- 2
- …
- 4
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.