Trem Otonom Terpadu (TOT) buatan BUMN China, CRRC Qingdao Sifang, masih terbengkalai diIbu Kota Nusantara (IKN) setelah gagal beroperasi secara otonom. Trem ini tertutup debu akibat aktivitas konstruksi di sekitarnya.
Tag: Teknologi Transportasi
Kereta Otonom ART di IKN Gagal Beroperasi, OIKN Siapkan Pengembalian ke China
Kereta otonom tanpa rel di Ibu Kota Nusantara (IKN), yang dikenal sebagai Autonomous Rail Transit (ART), akan dikembalikan ke China.
Belum Siap Beroperasi Otonom, Trem ART di IKN Akan Dipulangkan ke China
Otorita IKN (OIKN) akan mengembalikan Trem Otonom Terpadu (TOT) atau Autonomous Rail Transit (ART) buatan CRRC Qingdao Sifang ke China setelah dinilai belum mampu beroperasi sepenuhnya secara otonom dalam uji coba atau Proof of Concept (PoC) di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Dishub Balikpapan Siapkan Halte untuk Kenyamanan Penumpang
Dinas Perhubungan (Dishub) berencana membuat halte percontohan di beberapa lokasi di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.
Kereta Tanpa Rel Akan Beroperasi Di IKN: Berikut Jadwal dan Rutenya
Mulai 5 Agustus 2024, autonomous rail transit (ART) akan beroperasi di Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan Timur.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.