Stunting adalah kondisi yang ditandai dengan kurangnya tinggi badan anak apabila dibandingkan dengan anak-anak seusianya.
Tag: Sekda PPU
Rencana Program Isi Piringku di Pantai Lango oleh PP Nasyiatul ‘Aisyiyah, Sekda PPU: “Harus Tepat Sasaran dan Berkelanjutan”
Pimpinan Pusat (PP) Nasyiatul ‘Aisyiyah (NA) akan melaksanakan program Komunitas Isi Piringku yang rencana akan dilaksanakan di Kelurahan Pantai Lango, Kecamatan Penajam.
Safari Ramadan Pemkab PPU Pertama Kali di Masjid Miftahul Jannah Penajam
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) kembali menggelar Safari Ramadan tahun ini, 1445 Hijriah.
BKPSDM Gelar Penyerahan SK Pengangkatan 301 Orang PPPK di Lingkungan Pemkab PPU Formasi Tahun 2023
Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BPKSDM) menggelar Prosesi Penyerahan Surat Keputusan (SK) Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Formasi Tahun 2023 Lingkungan Pemkab PPU yang dilaksanakan di Gedung Graha Pemuda Penajam, pada Jumat (01/03/2024).
Sosialisasi UU Nomor 20 Tahun 2023, Pj Bupati PPU: Jadikan Motivasi Kinerja dan Tegakkan Disiplin ASN
Sosialisasi manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) terbaru terkait Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2023 dibuka langsung oleh Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun, di Kantor Bupati PPU, Rabu (28/2/2024).
Pemkab PPU Jalin Kerjasama dengan BI Balikpapan, Sekda: “Jaga Inflasi Jangan Sampai Terjun Payung”
Untuk mengembangkan perekonomian di wilayah Penajam Paser Utara (PPU), pemerintah mengambil langkah strategis demi memenuhi tanggung jawab sebagai pemerintah dan pihak perbankan.
Rakor Pengelolaan Data Statistik, Sekda PPU: Keberhasilan Perencanaan dan Pembangunan Ditentukan Kualitas Data
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) Tohar membuka secara resmi rapat koordinasi (Rakor) dan penandatangan komitmen bersama mengenai pengelolaan data statistik di wilayah Kabupaten PPU tahun 2024.
Untuk Pelayanan Rumah Sakit yang Optimal, Sekda Tohar Hadiri Sosialisasi Hospital by Laws di RSUD Ratu Aji Putri Botung PPU
Sekretaris Daerah (Sekda) Penajam Paser Utara (PPU) Tohar menghadiri sekaligus membuka acara Sosialisasi Hospital by Laws di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ratu Aji Putri Botung pada Kamis, (01/02/2024).
Klarifikasi Soal Isu Air Bersih di Masjid Agung Al-Ikhlas Penajam, Sekda PPU: Masalah Sudah Selesai
Beredar isu di media sosial dalam beberapa hari terakhir bahwa di Masjid Agung Al-Ikhlas Penajam menunggak retribusi pembayaran air dan terancam tidak akan mendapatkan kebutuhan air bersih oleh Perusahan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Danum Taka (AMDT) Penajam Paser Utara (PPU).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.