Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mahakam Ulu (Mahulu) terus menunjukkan komitmennya mempercepat pembangunan infrastruktur, khususnya dalam pengembangan Bandar Udara (Bandara) Ujoh Bilang.
Tag: Pengembangan
Pemprov Kaltim Dorong Pertumbuhan Ekonomi Melalui Pengembangan KEK Maloy
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim), di bawah kepemimpinan Gubernur H. Rudy Mas’ud dan Wakil Gubernur H. Seno Aji, terus berupaya mempercepat pertumbuhan ekonomi daerah.
Ketua DPRD Samarinda Dukung Pengembangan Wisata Polder Air Hitam
Ketua DPRD Kota Samarinda, Helmi Abdullah, menyampaikan dukungannya terhadap inisiatif Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda dalam mengembangkan Polder Air Hitam sebagai destinasi wisata.
DPRD Balikpapan Dorong Pengembangan Sentra UMKM di Setiap Kecamatan untuk Dukung Ekonomi Kreatif
Sejak ditetapkan oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif sebagai kota kreatif pada 2021, Kota Balikpapan terus berupaya mengimplementasikan konsep tersebut dengan mengembangkan sentra Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di setiap kecamatan.
Kunjungan Kedutaan Finlandia ke IKN: Dorong Kolaborasi Pengembangan Teknologi Kota Pintar
Kedutaan Besar Finlandia untuk Indonesia bersama Business Finland berkunjung ke Ibu Kota Nusantara (IKN), pada Selasa, (14/1/2025). Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka melihat contoh teknologi smart pole dan teknologi kota cerdas lainnya di Nusantara.
Pemprov Kaltim Serahkan Bangunan Penyediaan Air Baku ke Pemkab PPU, Dorong Akses Air Bersih dan Pengembangan Perikanan
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) resmi menyerahkan bangunan penyediaan air baku kepada Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) dalam acara yang berlangsung di Babulu Darat, Kecamatan Babulu, pada Sabtu pagi (21/12/2024).
PHI Luncurkan Program MAST3R, Dorong Kompetensi dan Inovasi Pekerja, Pertemukan dengan Mentor dan Champion
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) meluncurkan program akselerasi pengembangan kompetensi pekerja yang diberi nama MAST3R (Mentoring and Area Skill Transfer for Effective Acceleration).
Pj Bupati PPU Terima Audiensi dari HIPMI Kaltim dan BPC HIPMI PPU, Bahas Pengembangan Potensi Wilayah PPU
Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Muhammad Zainal Arifin, menerima audiensi dari Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kalimantan Timur (Kaltim) dan Badan Pengurus Cabang (BPC) HIPMI PPU di Rumah Jabatan Bupati, Jalan Coastal Road Sungai Parit, Penajam pada Sabtu (5/10/2024).
FGD Penetapan Daftar Risiko Mahulu dan Pengembangan Inovasi, Bupati: Wujudkan Niat ‘Pejii Kenaap’
Bupati Mahakam Ulu (Mahulu) Bonifasius Belawan Geh membuka kegiatan Forum Group Discussion (FGD) tentang Penetapan Daftar Risiko Kabupaten Mahulu TA 2024 dan Pengembangan Inovasi atas Tema Penilaian Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terintegrasi (SPIP-T).
Pengembangan Ibu Kota Nusantara, Badan Bank Tanah Berkolaborasi dengan PT Bina Karya (Persero)
PT Bina Karya (Persero) bersama Badan Bank Tanah telah secara resmi menandatangani Kesepakatan Kerja Sama (KKS) untuk mendukung pengembangan Ibu Kota Nusantara pada tanah Hak Pengelolaan (HPL) Badan Bank Tanah di Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur pada Rabu (15/05/2024).
- Sebelumnya
- 1
- 2
- 3
- 4
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











