Wakil Wali (Wawali) Kota Balikpapan, H. Bagus Susetyo mengimbau masyarakat yang kembali ke Balikpapan usai mudik, terutama yang membawa anggota keluarga baru, agar mempersiapkan diri dengan keterampilan yang memadai guna menghadapi tantangan di dunia kerja.
Tag: Pengangguran
Korban PHK Akan Menerima Manfaat Tunai 60% dari Gaji Selama 6 Bulan Mulai Tahun Ini
Korban pemutusan hubungan kerja (PHK) akan menerima manfaat tunai sebesar 60% dari gaji terakhir mereka selama enam bulan, mulai tahun ini. Kebijakan ini tercantum dalam Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2025 yang mengubah Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Program Jaminan Kehilangan Pekerjaan (JKP).
Pemkab PPU Komitmen Atasi Masalah Pengangguran dan Kemiskinan, Pj Bupati: “Faktor Data Mumpuni Sangat Dibutuhkan”
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) berkomitmen untuk terus mengatasi persoalan pengangguran dan kemiskinan.
Fraksi Gerindra dan Berkarya Pertanyakan Langkah Pemkot Bontang untuk Tangani Kesejahteraan Masyarakat
Anggota DPRD kota Bontang dari Fraksi Gerindra dan Berkarya mempertanyakan program pemerintah yakni penanganan bagi pengangguran dan kemiskinan untuk tahun 2024 mendatang.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.