Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid menegaskan anak-anak sangat rentan menjadi korban penipuan daring.
Tag: Lindungi Anak
Arifah Fauzi: Pengawasan Orang Tua Kunci Cegah Anak Jadi Pelaku Kekerasan
Menteri PPPA Arifah Fauzi menekankan orang tua harus mengawasi anak saat menggunakan gawai, media sosial, dan permainan daring untuk mencegah kekerasan, baik sebagai pelaku maupun korban.
Densus 88 Tangkap Lima Perekrut Anak untuk Jaringan Terorisme
Juru Bicara Densus 88 AKBP Mayndra Eka Wardhana menyampaikan bahwa penangkapan itu berlangsung dalam tiga operasi sejak akhir Desember 2024 hingga Senin, 17 November 2025.
Yono Suherman Ajak Warga Jadi Garda Terdepan Lindungi Anak dari Kekerasan
Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan, Yono Suherman, mengingatkan masyarakat, agar tidak menutup mata terhadap kasus kekerasan terhadap anak yang masih kerap terjadi di lingkungan sekitar.
Ahmad Sahroni Desak Polri Bongkar Sindikat Perdagangan Bayi ke Singapura
Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni meminta Polri mengusut tuntas sindikat perdagangan bayi ke Singapura. Ia menilai banyaknya tersangka menunjukkan keterlibatan jaringan terorganisir.
KPAI Ajak Anak Berani Bersuara dan Kejar Pendidikan
Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mendorong anak-anak Indonesia berani menyuarakan pendapat untuk mendorong kebijakan yang ramah anak.
Berikut 5 Tips Lindungi Anak dari Penyakit Menular Selama Liburan
Liburan sekolah adalah momen yang dinantikan keluarga untuk menikmati waktu bersama.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.








