PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) bersama Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara meresmikan Tugu Anggana di Kecamatan Anggana, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, pada 23 Agustus 2024.
Tag: Kecamatan Anggana
HUT Bhayangkara ke-78, Markas Unit Patroli Anggana Ditpolairud Polda Kaltim Gelar Bakti Sosial di Desa Anggana Kukar
Dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-78 Markas Unit Patroli Anggana Ditpolairud Polda Kaltim melaksanakan kegiatan bakti sosial di RT 12 Dusun 3 Desa Anggana, Kecamatan Anggana, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Pada hari Rabu (19/6/2024).
Program CSR PHM Hasilkan Panen Raya Perdana Pertanian Organik di Desa Kutai Lama
PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) melakukan panen raya perdana pertanian organik melalui Program Pernik Mahakam, sebuah program CSR PHM dalam pengembangan pertanian organik hasil kolaborasi dengan Kelompok Gapoktan Maju Bersama dan Politeknik Pertanian Negeri (Politani) Samarinda.
2 Pria Jebol Dinding Toko, Curi Sembako dan Uang Tunai, Kini Diringkus Polsek Anggana
Polsek Anggana berhasil meringkus dua pelaku pencurian dengan pemberatan sebuah toko sembako, pada Kamis (4/1/2024).
Ditresnarkoba Polda Kaltim Kembali Ungkap Penyalahgunaan dan Peredaran Narkotika di Anggana
Polda Kaltim melalui Subdit II Ditresnarkoba kembali berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba dengan mengamankan satu orang tersangka pria berinisial “S”.
Dukung Pengembangan Kapasitas Masyarakat, PT PHSS Gelar Pelatihan Budidaya Lalat Hitam
PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) bekerja sama dengan Rumah Maggot Anggana menggelar pelatihan dan sosialisasi budidaya lalat hitam atau black soldier fly (BSF) pada sampah organik dapur dan pembuatan pupuk lindi.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.