Dalam rangka pengendalian dan stabilitas harga barang kebutuhan pokok di Kota Balikpapan, Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Perdagangan Kota Balikpapan, berkolaborasi dengan Bank Indonesia dan Bank Kaltimtara menggelar pasar murah di Halaman Depan Gedung Parkir Klandasan pada tanggal 3-7 April 2023.
Tag: Idul Fitri 1444 H
Pemerintah Ubah Tanggal Cuti Bersama Lebaran dan Libur Sekolah Jadi 19-25 April 2023
Pemerintah mengubah jadwal libur nasional dan cuti bersama dalam rangka perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah. Hal ini turut mengubah jadwal libur Lebaran anak sekolah 2023.
Ditreskrimsus Polda Kaltim Serahkan Bansos Kepada Masyarakat
Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Kaltim menyerahkan bantuan sosial berupa sembako kepada masyarakat yang mengalami kesusahan dalam memperoleh Bahan Pokok dan Bahan Penting (Bapokting).
Suwanto: Persediaan Bahan Pokok Aman di Bulan Ramadhan dan Idul Fitri 1444 Hijriah
Saat lakukan Inspeksi Mendadak (Sidak), Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan, juga memantau harga dan persediaan bahan pangan di bulan Ramadhan dan menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, di Pasar Pandansari Balikpapan, pada hari Senin (27/3/2023).
Bank Indonesia Balikpapan Resmi Membuka Layanan Penukaran Uang
Bank Indonesia Balikpapan berkomitmen menyiapkan uang tunai sebesar Rp1,39 Triliun, untuk memenuhi proyeksi kebutuhan uang selama periode Ramadhan dan Idul Fitri 1444 H, yang mengalami peningkatan 7 persen dibandingkan pertumbuhan tahun sebelumnya.
Kemenag Tetapkan Besaran Zakat Fitrah 1444 H Kota Balikpapan Sebesar Rp 45 ribu
Kementerian Agama (Kemenag) Kota Balikpapan, telah menetapkan besaran zakat fitrah, berdasarkan Surat Keputusan (SK) Kemenag Kota Balikpapan Nomor 116 Tahun 2023, tentang Penetapan Nilai Kadar Zakat Fitrah dan Fidyah Wilayah Kota Balikpapan Tahun 1444/2023 H.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.