KABUPATEN Penajam Paser Utara (PPU) adalah kawasan alam terlengkap di Kalimantan Timur. Kabupaten yang resmi mekar dari Kabupaten Pasir pada 10 April 2002 ini melalui UU Nomor 7 dengan bentang alam luas dan lengkap karena memiliki laut, hutan, sungai bahkan gunung.
Tag: destinasi wisata
Selama Sepekan, Tim Gabungan Berikan Pengamanan di Pantai Manggar
Salah satu destinasi wisata di Kota Balikpapan yakni Pantai Manggar Segara Sari, menjadi salah satu tempat yang banyak diminati pengunjung baik dari Balikpapan maupun luar Balikpapan.
Kota Balikpapan Masuk Nominasi Asian Tourism Awards Tahun 2024 dalam Kategori Clean Tourism Awards
Kota Balikpapan terpilih masuk nominasi Asian Tourism Awards Tahun 2024, dalam kategori Clean Tourism Awards.
Wisata Alam Tanjung Gading Menambah Pilihan Destinasi Wisata Kota Balikpapan
Destinasi wisata di Kota Balikpapan bertambah, dengan dilaunching Wana Wisata Tanjung Gading yang berada di Jalan Soekarno Hatta Kilometer (KM) 12, RT 17 Kelurahan Karang Joang, Kecamatan Balikpapan Utara. Tepatnya, sebelum Waduk Manggar KM 12.
Kemenkes Pastikan Destinasi Wisata Labuan Bajo Aman dari Potensi Wabah
Pemerintah Indonesia Melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes)RI berkomitmen untuk memastikan wilayah destinasi wisata prioritas aman bagi wisatawan, termasuk dari sisi kesehatan.
Wali Kota Panen Melon di Kebun Sumber Berkah Balikpapan Utara
Adanya Kebun Sumber Berkah menambah Destinasi pariwisata di Kota Balikpapan. Kebun Sumber Berkah di RT 37 KecKelurahan Batu Ampar Kecamatan Balikpapan Utara ini memiliki luas kurang lebih dua hektar yang memiliki tanaman khas yakni melon.
Pemkab Paser Fasilitasi Pariwisata Alam Tunden Nui, Komitmen PASER MAS Munculkan Ekonomi Kreatif
Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Paser, Muhsin Palinrungi, mengatakan Pemkab Paser akan mendukung setiap destinasi wisata yang dikembangkan masyarakat.
Dewan Minta dari 77 Event Pemkot Bontang Sebagian Digelar di Wisata Selambai
Minimnya pagelaran event di destinasi wisata kampung atas laut Selambai, disoal anggota DPRD Bontang, Faizal.
Labuan Bajo, Tempat Wisata Paling Eksotis di Ujung Timur Indonesia
Labuan Bajo, sebuah kota kecil yang terletak di ujung barat daya Pulau Flores, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), telah menarik perhatian dunia sebagai salah satu destinasi wisata terbaik di Indonesia.
Destinasi Wisata Super Favorit, SUPER AIR JET Buka Rute Baru Manado – Balikpapan
Mulai April 2023 ada rute Baru Manado ke Balikpapan, SUPER AIR JET bakal mengoperasikan pesawat Airbus A320 generasi modern dengan kapasitas 180 penumpang dan terbang 7 kali dalam seminggu.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.