Tim Beruang Hitam Satreskrim Polresta Balikpapan berhasil meringkus S (27) atas kasus pengeroyokan dan penikaman yang terjadi di pencucian mobil, tepatnya di belakang kantor travel yang berada di kawasan Kelurahan Damai Kecamatan Balikpapan Kota pada Rabu (10/11/2021) lalu.
Tag: Daftar Pencarian Orang (DPO)
Kejari Balikpapan Tetapkan Mantan Bendahara Setwan Balikpapan dalam DPO Atas Kasus Korupsi
Kejaksaan Negeri (Kejari) Balikpapan saat ini telah menetapkan Mantan Bendahara Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan Dila Ermono Wibowo dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).
Satresnarkoba Polresta Balikpapan, Ringkus Dua Tersangka Pengedar Obat Jenis Double L
Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Balikpapan berhasil menggagalkan peredaran obat terlarang jenis Double LL sebanyak 22 Ribu butir di Jalan Sepaku Laut RT 08, Kelurahan Marga Sari, Kecamatan Balikpapan Barat pada Senin (18/10/2021) lalu.
Kasus Pencabulan Siswi SMP, Unit PPA Polresta Balikpapan Sudah Kantongi Identitas Pelaku
Beredarnya kabar di Sosial Media (Sosmed) adanya kasus pencambulan yang korbannya merupakan siswsi SMP yang disetubuhi oleh pria yang baru ia kenal di Sosmed, dipastikan telah sampai Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polresta Balikpapan.
Polisi Kantongi Identitas Pelaku Penculikan Maritza Adiba Zahra (5)
BorneoFlash.com, BALIKPAPAN – Pencarian pelaku penculikan Maritza Adiba Zahra (5) warga Manggar Sari RT 30, Balikpapan Timur pada (29/6/2021) lalu akhirnya menemui
Polisi Amankan 3 Pelaku Pencurian R4, Dengan Modus Pecah Kaca
BorneoFlash.com,BALIKPAPAN – Pelaku pencurian kendaraan Roda 4 Xenia KT 1970 KG di kawasan Jalan Letjen Suprapto Kelurahan Baru Tengah, Kecamatan Balikpapan Barat
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.