Sopir truk pompa semen yang menyebabkan terjadinya kecelakaan beruntun di Jalan Soekarno-Hatta, Kilometer 2, depan Kantor Kelurahan Muara Rapak, Balikpapan Utara, ditetapkan Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Balikpapan sebagai tersangka.
Tag: Berita Acara Pemeriksaan (BAP)
Polisi Tetapkan Sopir Fuso Tersangka, Laka Lantas Yang Tewaskan 1 Pengendara Motor
Sopir Fuso Faisal (58) ditetapkan sebagai tersangka atas kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas) di Jalan MT Haryono pada Jumat (31/12/2021) lalu.
Kasus Pencabulan Siswi SMP, Unit PPA Polresta Balikpapan Sudah Kantongi Identitas Pelaku
Beredarnya kabar di Sosial Media (Sosmed) adanya kasus pencambulan yang korbannya merupakan siswsi SMP yang disetubuhi oleh pria yang baru ia kenal di Sosmed, dipastikan telah sampai Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polresta Balikpapan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.