Kota Balikpapan masih sering diguyur hujan. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Balikpapan mengingatkan masyarakat agar tetap waspada.
Tag: Badan SAR Nasional (Basarnas)
Tim Rescue Basarnas Balikpapan Lakukan Pencarian Korban Diterkam Buaya
Tim rescue dari Basarnas Balikpapan berangkat melaksanakan operasi SAR, untuk mencari satu orang diduga diterkam buaya di perairan jembatan pulau Balang kecamatan Balikpapan Barat, pada hari Kamis (27/6/2024).
HUT ke 52 BASARNAS, Kasubbag Umum Berharap Tim Utamakan Safety First Saat Laksanakan Tugas SAR
Hari Ulang Tahun (HUT) ke 52 Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (BASARNAS), Kepala Sub Bagian (Kasubbag) Umum Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan, Djoni Sugiarto mempunyai pesan kepada seluruh personil Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan.
Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan Gelar Upacara Peringatan HUT ke 52 Basarnas
Kepala Sub Bagian (Kasubbag) Umum Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan, Djoni Sugiarto memimpin upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 52 Basarnas Tahun 2024, di Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Balikpapan, pada hari Kamis (29/2/2024).
75 Pendaki Gunung Marapi Seluruhnya Sudah Ditemukan, Operasi Pencarian dan Evakuasi Ditutup
Sebanyak 75 korban erupsi Gunung Marapi di perbatasan Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar) ditemukan. Tim relawan gabungan yang dipimpin Polda Sumbar menutup operasi pencarian.
Data Terkini dari Basarnas Ada 11 Pendaki Meninggal Dunia di Lokasi Gunung Marapi yang Erupsi
Informasi terkini diberikan oleh Basarnas mengenai kondisi pendaki yang terjebak saat terjadinya erupsi Gunung Marapi di Sumatera Barat.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.