HUT ke 10 Info Bencana, Kapolresta Balikpapan Serahkan Bantuan Kepada Relawan

oleh -
Penulis: Niken Sulastri
Editor: Ardiansyah
Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto menyerahkan bantuan berupa gergaji mesin kepada Relawan RAMBU dan Handy Talky kepada Relawan BALAKARANA, Relawan RAPI dan INFO BENCANA, di Mapolresta Balikpapan pada hari Kamis 17 Agustus 2023.(Foto:BorneoFlash.com/Info Bencana).
Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto menyerahkan bantuan berupa gergaji mesin kepada Relawan RAMBU dan Handy Talky kepada Relawan BALAKARANA, Relawan RAPI dan INFO BENCANA, di Mapolresta Balikpapan pada hari Kamis 17 Agustus 2023.(Foto:BorneoFlash.com/Info Bencana).

Sementara itu, salah seorang penerima bantuan, Tuhu dari RAPI mengucapkan terima kasih kepada Info Bencana atas pemberian radio komunikasi melalui pembina info bencana Kota Balikpapan, Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto. “Semoga apa yang diberikan bisa menjadi berkah buat kita semua,” ujarnya di akun Info Bencana Kota Balikpapan.

Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto bersama relawan Kota Balikpapan, di Mapolresta Balikpapan pada hari Kamis 17 Agustus 2023. Foto: Niken Sulastri/Info Bencana.
Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto bersama relawan Kota Balikpapan, di Mapolresta Balikpapan pada hari Kamis 17 Agustus 2023. Foto: Niken Sulastri/Info Bencana.

Selaras dengan Relawan RAMBU yang mengucapkan terima kasih kepada Info Bencana Kota Balikpapan atas bantuan chain saw atau gergaji mesin yang diberikan melalui pembina info bencana Kota Balikpapan Kapolresta Balikpapan.

“Semoga pemberian ini bisa bermanfaat bagi untuk membantu masyarakat Balikpapan yang memerlukan bantuan,” ucapnya.

Simak berita dan artikel BorneoFlash lainnya di  Google News

banner 700x135

No More Posts Available.

No more pages to load.