Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Balikpapan kembali mengungkap jaringan peredaran narkotika di Kota Minyak.
Tag: Kombes Pol Anton Firmanto
Bersama Masyarakat, Kapolresta Hadiri Perayaan HUT ke 128 Kota Balikpapan
Ratusan Tamu undangan Memadati acara perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 128 Kota Balikpapan yang di Rayakan bersama Masyarakat sebagai bentuk mengapresiasi apa yang telah tercapai oleh Lapisan Masyarakat Sesuai dengan Tema “Harmoni Berkelanjutan”.
14 hari Kedepan, Polresta Balikpapan Gelar Operasi Keselamatan Berlalu Lintas Mahakam
Polresta Balikpapan Gelar Apel Upacara Pasukan Operasi Keselamatan Berlalu lintas Mahakam di Halaman Mapolresta Balikpapan, Pada Senin (10/2/2025).
Polresta Balikpapan Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani Semester Satu Tahun 2025
Polresta Balikpapan menggelar kegiatan Tes Kesamaptaan Jasmani (Samjas) Semester Satu bagi seluruh personel Polri dan ASN di lingkungan Polresta Balikpapan. Kegiatan ini berlangsung di lapangan apel Mapolresta pada Jumat (07/02/2025) pagi.
Polsek Balikpapan Barat Kembali Ungkap Kasus Peredaran Narkoba Jenis Sabu
Jajaran Polsek Balikpapan Barat di bawah Polresta Balikpapan berhasil mengungkap kasus peredaran narkoba jenis sabu pada Selasa, 4 Februari 2025 dini hari.
Polresta Balikpapan Gelar Apel kesiapan pengamanan Laga Persiba vs Sumut FC
Tim berjuluk “Beruang Madu” akan menghadapi Sumut FC dalam laga penting babak 6 besar Grup Y Liga Nusantara 2025 di Stadion Batakan, pada Senin (3/2/2025) malam.
Kapolresta Balikpapan Pantau Pengamanan Imlek 2576, Pastikan Perayaan Berlangsung Kondusif
Perayaan Tahun Baru Imlek 2576 di Kota Balikpapan berlangsung meriah dan aman. Kapolresta Balikpapan, Komisaris Besar (Kombes) Polisi Anton Firmanto, SH, MH, SIK, bersama jajaran, turun langsung memantau pengamanan di sejumlah tempat ibadah dan pusat keramaian, pada Rabu (29/1/2025).
Polresta Balikpapan Siap Amankan Peringatan Isra Mi’raj dan Menjelang Imlek 2025
Dalam rangka menyambut peringatan Isra Mi’raj 1447 H dan persiapan menjelang perayaan Imlek 2025, Polresta Balikpapan menggelar apel kesiapan pengamanan di halaman Mapolresta Balikpapan, pada Senin (27/1/2025).
Polresta Balikpapan Bersama Muspida dan Kelompok Tani Lamaru Gelar Penanaman Jagung 1 Juta Hektare
Dalam upaya mendukung Program Ketahanan Pangan 2025 yang dicanangkan Kapolri bersama Gugus Pangan Mabes Polri, Polresta Balikpapan menggelar kegiatan penanaman jagung serentak 1 juta hektare secara nasional.
Kapolresta Balikpapan Beri Penghargaan 32 Personel Berprestasi
Sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi dan kinerja luar biasa, Kapolresta Balikpapan, Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto, SH, SIK, MSi, memberikan penghargaan kepada 32 personel Polresta Balikpapan dalam upacara mingguan yang digelar di Lapangan Apel Polresta Balikpapan, pada Senin (20/1/2025).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.