Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mahakam Ulu (Mahulu), terus mengembangkan Ekonomi Kreatif (Ekraf) di daerah dengan menyusun Roadmap Pengembangan Ekraf Kabupaten Mahulu 2023-2027, di ruang rapat Bappelitbanbda, Rabu (15/11/2023).
Tag: Universitas Mulawarman (Unmul)
Pertamina EP Bunyu Dukung Literasi Mahasiswa Unmul Tentang Pertanian Hidroponik dan Inovasi Peternakan Broiler
PT Pertamina EP (PEP) Bunyu Field mendukung peningkatan literasi mahasiswa tentang peternakan ayam broiler dan pertanian hidroponik melalui webinar yang diselenggarakan oleh Universitas Mulawarman (UNMUL) bertajuk Bunyu Ketahanan Pangan Mandiri, Sabtu (09/09/2023) lalu.
Gojek Kolaborasi dengan Unmul Luncurkan GoCampus Ambassador, Mudahkan Mahasiswa Lewat Solusi Hemat dan Cakap Digital
Mahasiswa di Universitas Mulawarman (Unmul) dapat mengambil keuntungan dari ekosistem teknologi terbesar di Indonesia, termasuk peningkatan kompetensi diri.
Dialog Jurnalistik di Unmul Samarinda, PWI Kaltim: Buka Identitas Anak Denda Rp 500 Juta
Didorong untuk menambah wawasan dan pengetahuan tentang jurnalistik, mahasiswa Program S1 Pemerintahan Integratif (PIN) Universitas Mulawarman (Unmul) Samarinda menggelar Dialog Jurnalistik dengan tema Perlindungan Anak dalam Pemberitaan Media, Senin (18/9/2023).
KKN Mahasiswa Unmul, Ditpolairud Polda Kaltim Berikan Pendampingan serta Materi Pelestarian Mangrove dan Lingkungan Pesisir
Direktorat Polairud (Ditpolairud) Polda Kaltim ikut andil dalam melestarikan lingkungan Mangrove dan memajukan masyarakat yang ada di wilayah Pesisir.
Hadiri Kumham Goes to Campus Tahun 2023, Wamenkumham RI Sosialisasikan KUHP Baru di Unmul Samarinda
Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) RI, Prof Dr Edward Omar Sharif Hiariej, S.H., M.Hum memberikan sosialisasi terkait Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) yang telah disahkan menjadi Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 tentang KUHP, di Auditorium Universitas Mulawarman, Samarinda pada hari Kamis (8/6/2023).
Bupati Apresiasi Kegiatan Tiga Pilar dan Dukung Solidaritas Ciptakan Kamtibmas di Mahulu
Untuk mendukung solidaritas dan menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan damai, Bupati Mahakam Ulu (Mahulu) Bonifasius Belawan Geh, S.H.,M.E., hadir dalam acara Pembinaan Teknis Tiga Pilar Pemerintahan Desa dan Kelurahan.
SNPMB Akan berakhir 8-9 Februari 2023, Simak Jadwal, Agenda & Tips Memilih Universitas Terbaik
Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) adalah mekanisme penerimaan mahasiswa baru di lingkup perguruan tinggi negeri (PTN) pada program studi (prodi) D3, D4 (sarjana terapan), dan S1.
Kuliah Umum Moderasi Beragama oleh Rais ‘Aam PBNU Turut Dihadiri Rektor Unmul
Rektor Universitas Mulawarman (UNMUL), Dr. Ir. H. Abdunnur, M.Si., IPU, mengungkapkan, dengan keberagaman agama, khususnya di Kalimantan Timur, maka diperlukan moderasi.
Dua Prodi di FKIP Universitas Mulawarman Raih Akreditasi dari ASIIN
Program studi (Prodi) Pendidikan Biologi dan Pendidikan Fisika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Mulawarman (Unmul) berhasil mendapatkan akreditasi internasional.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.