Duta Olahraga Kota Balikpapan Tahun 2023 Terpilih Muhammad Raihan yang merupakan atlet Korfball dan Nadha Chaesya Nazahra dari atlet Senam Kota Balikpapan.
Tag: Ratih Kusuma
Wali Kota Serahkan SK Tentang Area Taman Bekapai Sebagai Wadah Kreatif Masyarakat Kota Balikpapan
Untuk mengembangkan Pariwisata di Kota Balikpapan, Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud menyerahkan Surat Keputusan (SK) Wali Kota kepada Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Balikpapan, dr C I Ratih Kusuma, mewakili masyarakat Ekonomi Kreatif (Ekraf) Kota Balikpapan.
Haornas Fest Tahun 2023 Resmi Dibuka, Hadirkan Delapan Cabang Olahraga
Hari Olahraga Nasional (Haornas) Fest Tahun 2023, resmi dibuka Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud pada hari Jumat, (01/9/2023) di Balikpapan Tennis Stadium.
Rombongan Delegasi Organization Islamic Cooperation Cultural Activity Tiba di Balikpapan
Rombongan delegasi dari negara-negara Organization Islamic Cooperation Cultural Activity (OICCA) tiba di Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan (Bandara SAMS) Balikpapan, Kalimantan Timur, pada Sabtu (8/7/2023).
Rafli dan Fitriani Dinobatkan Duta Wisata Manuntung Balikpapan Tahun 2023
Duta Wisata Manuntung Balikpapan Tahun 2023 diraih Rafli Hutri Al Mufarid dan Fitriani Hikma. Pemilihan Duta Wisata yang berlangsung, di Gedung Kesenian Balikpapan, pada Minggu (12/3/2023) malam
42 Tim Berlaga di Festival Sepak Bola U-12 Tahun Se Kaltim
Sebanyak 42 tim mengikuti festival sepak bola usia dibawah (U-12) tahun Se Kalimantan Timur (Kaltim), di Lapangan Anfield, pada hari Jumat (24/2/2023).
Ini Penyebab Bonus Atlet Berprestasi Porprov Belum Cair
Atlet berprestasi Kota Balikpapan yang berlaga di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Berau, Kalimantan Timur (Kaltim) beberapa waktu lalu belum menerima bonus yang diberikan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan.
Pemkot Dorong Ekonomi Kreatif Tumbuh Semakin Kuat
Rapat kerja bidang pengembangan ekonomi kreatif Kota Balikpapan, yang mengangkat tema Menuju Event Berkualitas Untuk Penyangga Ibu Kota Nusantara (IKN), digelar di Hotel Max One Balikpapan, pada hari Kamis (16/2/2023).
Tanggal 30 September 2022, Balikpapan Fest “Nusantara Kita” Tahun 2022 di Buka
Dalam rangka Hari Pariwisata Sedunia, Hari Batik dan World Working Day, Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Balikpapan menggelar Balikpapan Fest tahun 2022, yang akan diselenggarakan pada tanggal 30 September hingga 02 Oktober 2022, di Balikpapan Sport Convention Center (BSCC/DOME).
Wali Kota Berikan Penghargaan Kepada 35 Atlet Berprestasi Kota Balikpapan
Pemerintah Kota Balikpapan melalui Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata menggelar pelaksanaan pemberian penghargaan kepada insan olahraga berprestasi atau berdedikasi di Kota Balikpapan.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 3
- 4
- 5
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











