PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) beserta anak perusahaan dan afiliasinya menggelar kegiatan Konservasi Terumbu Karang dan Keanekaragaman Hayati di perairan Bangsring, Banyuwangi, pada 11 Desember 2024.
Tag: PHI Regional 3 Kalimantan
PHI Perkuat Good Corporate Governance, Gelar Acara Sosialisasi Fraud Awareness 2024
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) menyelenggarakan Acara Sosialisasi Fraud Awareness bertajuk Fraud Prevention, Whistle Blowing System, dan Penguatan Lingkungan Pengendalian sebagai wujud komitmen terhadap tata kelola perusahaan yang baik atau Good Corporate Governance (GCG).
PHI Raih Predikat Best of The Best Optimus Award dengan Catatan Efisiensi Biaya USD 209 Juta
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) kembali menoreh prestasi gemilang dengan meraih empat penghargaan Optimus Award sehingga berhak meraih kategori Best of The Best Optimus Award 2023 dari PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku Subholding Upstream Pertamina.
Optimalkan Produksi di WK Blok Nunukan, PT PHENC Siapkan Revisi POD 1 Lapangan Badik dan West Badik
PT Pertamina Hulu Energi Nunukan Company (PHENC) tengah menyiapkan revisi rencana pengembangan (POD) 1 untuk Lapangan Badik dan West Badik yang berlokasi di Kabupaten Bulungan, Provinsi Kalimantan Utara.
PHI bersama Pertamina Foundation Luncurkan BSBK, Beasiswa Penuh Jenjang S1 di 4 Perguruan Tinggi di Kalimantan
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) berkolaborasi dengan Pertamina Foundation (PF) meluncurkan Beasiswa Sobat Bumi Kalimantan (BSBK), salah satu program CSR unggulan PHI di bidang pendidikan.
Jabat Dirut PT PHI, Sunaryanto Dukung Terus Keberlanjutan Produksi Migas Nasional
PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku Subholding Upstream Pertamina baru saja melantik Sunaryanto sebagai Direktur Utama (Dirut) PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) pada 20 Februari 2024 lalu.
Forum Continuous Improvement Program UIIA 2023, PHI Dapatkan Predikat “Best of The Best”
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) bersama anak perusahaan dan afiliasinya di lingkungan Regional 3 Kalimantan berhasil mencatatkan prestasi gemilang dalam forum Continuous Improvement Program (CIP) – Upstream Improvement and Innovation Awards (UIIA) 2023 dengan meraih predikat sebagai “Best of the Best” untuk yang ketiga kalinya (05-07/12/2023).
PEP Tarakan Field Berhasil Produksikan Minyak Tertinggi Sejak 2008, Jadi Kado HUT RI Tahun 2023
PT Pertamina EP (PEP) Tarakan Field berhasil memproduksikan minyak dari sumur Pamusian (PAM-1090) sebesar 1.000 bopd (barrel of oil per day atau barel minyak per hari) pada (16/8/2023) lalu.
Subholding Upstream Pertamina Lantik John Anis Sebagai Direktur Utama PT Pertamina Hulu Indonesia
Subholding Upstream Pertamina baru saja melantik John Eusebius Iwan Anis yang akrab dipanggil John Anis, sebagai Direktur Utama PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) Regional 3 Kalimantan, pada hari Senin, (22/5/2023).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.