Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bekerja sama dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) ITB menyelenggarakan “Workshop Visual Storytelling: 1.000 Creator Content, Level Up Your Content!” di SMK Negeri 1 Penajam Paser Utara (PPU).
Tag: Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN)
Badan Pemeriksa Keuangan RI Kunjungi Ibu Kota Nusantara, Kolaborasi dan Pengawasan Pembangunan
Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia melakukan kunjungan kerja ke Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Kamis (21/11/2024).
Hasil Tim Penilai Proof of Concept Trem Otonom Terpadu ART di Ibu Kota Nusantara
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) melalui Kedeputian bidang Transformasi Hijau dan Digital telah menyelesaikan kegiatan Proof-of-Concept (PoC) Trem Otonom Terpadu atau Autonomous Rapid Transit (ART) di kawasan Nusantara.
OIKN Tutup Program Pelatihan Satpam Gada Pratama, Siapkan Tenaga Keamanan Profesional Lokal
Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) bersama Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Samarinda, Polda Kalimantan Timur, dan PT Bina Sarana Multi Cipta Indonesia menyelenggarakan penutupan Program Pelatihan Satpam Gada Pratama, pada Senin (4/11/2024).
Kunjungan ke IKN Tidak Dipungut Biaya dan Tidak Dikomersialkan, Berikut Tata Tertib yang Wajib Diikuti
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) kembali menegaskan kepada para pihak yang mengomersialkan kunjungan masyarakat umum ke Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) di IKN dalam bentuk wisata berbayar agar menghentikan kegiatan tersebut.
Tingkatkan Kapasitas Pemuda, Otorita IKN Kolaborasi dengan Stakeholders Gelar Pelatihan Pemandu Ekowisata
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menjalin kolaborasi dengan lintas stakeholders yaitu Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Universitas Terbuka, dan Pemerintahan Desa Wonosari dalam menggelar “Pelatihan Pemandu Ekowisata” di Desa Wonosari, Kabupaten Penajam Paser Utara, pada Rabu (23/10/2024) hingga Jumat (25/10/2024).
Otorita IKN Berikan Fasilitas Ritual Adat Kutai Pelas Benua, Dukung dan Lestarikan Kearifan Lokal
Kepala Adat Besar di Tanah Kutai menyelenggarakan Pembukaan Ritual Adat Kutai Pelas Benua di Rest Area, Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Minggu (20/10/2024).
Delivered, Sebuah Dokumentasi Pembelajaran Nyata dari Kerja Keras, Padat Nilai Luhur Basuki Hadimuljono
Menteri PUPR dan Plt. Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Basuki Hadimuljono meluncurkan buku bertajuk “Delivered: Proses Kerja, Strategi, dan Values Basuki Hadimuljono” yang ditulis oleh Prof. Rhenald Kasali, Kamis (17/10/2024).
Membangun Ibu Kota Nusantara: Presiden Joko Widodo dan Transformasi Menuju Kota Hutan Berkelanjutan
Di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo, Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) berdiri sebagai manifestasi dari komitmen kuat untuk membangun Nusantara sebagai smart forest city yang berkelanjutan. Dengan konsep kota cerdas yang mengedepankan teknologi, lingkungan, dan keberlanjutan, pembangunan ini bukan hanya soal infrastruktur, tetapi juga membangun kota yang layak huni dan dicintai.
Otorita IKN bersama Petani Ibu Kota Rayakan Hari Tani, Arahkan Kebijakan Pertanian Modern
Panen bersama dilanjutkan sarasehan dilakukan Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Asosiasi Petani Ibu Kota, salah satunya untuk membangun kebijakan pertanian modern bagi generasi muda.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.