Dewan Pers memberikan perhatian serius terhadap penetapan Direktur Pemberitaan JakTV, Tian Bahtiar, sebagai tersangka oleh Kejaksaan Agung dalam perkara yang disebut sebagai permufakatan jahat untuk merintangi pemeriksaan dalam kasus korupsi crude palm oil (CPO), timah, dan impor gula.
Tag: Memorandum of Understanding (MoU)
Pemkot Samarinda Kolaborasi dengan Yayasan Mentari Wujudkan Sekolah Berstandar Internasional
Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda resmi menjalin kerja sama dengan Yayasan Kasih dan PT Global Zerone Digital dalam upaya menghadirkan sekolah unggulan berstandar internasional di wilayah Loa Bakung.
Dukung Program Gratispol, 53 Perguruan Tinggi di Kaltim Tandatangani Nota Kesepahaman
Sebanyak 53 perguruan tinggi negeri dan swasta di Kalimantan Timur (Kaltim) resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim, Senin (21/4/2025), sebagai bentuk dukungan terhadap pelaksanaan program pendidikan gratis dalam kerangka inisiatif Gratispol (Gratis untuk Pelayanan Optimal).
Pemkab PPU dan PT Arsari Tirta Pradana Teken MoU Penyediaan Air Bersih untuk Wilayah PPU dan IKN
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) resmi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Arsari Tirta Pradana terkait rencana kerja sama penyediaan air bersih untuk wilayah PPU, Ibu Kota Nusantara (IKN), dan sekitarnya.
PTMB dan Perumda Tirta Raharja Bandung Jalin Kerjasama Strategis, Perkuat Kualitas Air Bersih
Perumda Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) resmi menandatangani Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) dengan Perumda Air Minum Tirta Raharja Kabupaten Bandung, bertempat di Kantor Perumda Air Minum Tirta Raharja, Cimahi, Jawa Barat, pada hari Selasa (18/2/2025).
Kunjungan Kedutaan Finlandia ke IKN: Dorong Kolaborasi Pengembangan Teknologi Kota Pintar
Kedutaan Besar Finlandia untuk Indonesia bersama Business Finland berkunjung ke Ibu Kota Nusantara (IKN), pada Selasa, (14/1/2025). Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka melihat contoh teknologi smart pole dan teknologi kota cerdas lainnya di Nusantara.
Otorita IKN dan ADB Bahas Sinergi Percepatan Pembangunan IKN
Dalam upaya mendukung percepatan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN), Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Bank Pembangunan Asia (Asian Development Bank/ADB) mengadakan pertemuan strategis pada Senin (25/11/2024) di Kantor Otorita IKN Jakarta.
Prabowo Bertemu Xi Jinping, China Danai Program Makan Bergizi Gratis
Presiden Xi Jinping menyatakan komitmen penuh Pemerintah China dalam mendukung Indonesia yang dipimpin Presiden Prabowo Subianto. Hal itu diutarakan Xi Jinping dalam pertemuan bilateral di Balai Besar Rakyat Beijing, Sabtu (9/11/2024).
Swasembada Pangan Nasional, SSDM Polri Siapkan Calon Polisi dengan Skill dan Program Pertanian, Libatkan Masyarakat
Presiden Prabowo Subianto dalam pidato usai pelantikan Presiden dan wakil Presiden periode 2024 – 2025 tanggal 20 Oktober 2024 kemarin menegaskan pemerintahnya berkomitmen untuk mengejar swasembada pangan dalam waktu 3 hingga 4 tahun ke depan.
Sinergitas Polri dan Kementan, SSDM Polri Buka Rekrutmen T.A 2025 Jalur Bakomsus Lulusan SMK Pertanian
Polri berkomitmen mendukung visi pemerintahan Presiden terpilih termasuk dalam mewujudkan ketahanan pangan. Hal ini disampaikan Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia Irjen Pol Dedi Prasetyo dalam arahannya di Rakorbin SDM Polri dan PNS Polri Tahun Anggaran 2024 di Jakarta, Selasa (15/10/2024).
- Sebelumnya
- 1
- 2
- 3
- …
- 8
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











