Kalimantan Timur (Kaltim) berpotensi membangun moda transportasi kereta api di masa depan. Wacana ini muncul setelah Wakil Gubernur (Wagub) Kaltim, Seno Aji, mengusulkan kerja sama investasi di bidang perkeretaapian saat menerima kunjungan Wakil Gubernur Provinsi Anhui, Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Sun Yong, di Ruang Rapat Tepian II, Kantor Gubernur Kaltim, Jumat (21/3/2025).
Tag: Konektivitas Nusantara
Presiden Jokowi Targetkan Tol Jembatan Pulau Balang-IKN Selesai 2025
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) sedang menyelesaikan pembangunan jalan tol di Ibu Kota Nusantara (IKN), termasuk tol yang menghubungkan Jembatan Pulau Balang dengan IKN.
Landasan Baru IKN: Pendaratan Perdana Jet Penumpang di Bandara Nusantara Sukses
Pesawat jet penumpang mendarat untuk pertama kalinya di Bandara Nusantara, Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, pada Kamis (12/9/2024), dengan lancar.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.