PT Pertamina EP (PEP) Tanjung Field menunjukkan komitmennya untuk mendukung ketahanan energi nasional migas melalui Program Sosialisasi Keamanan dan Keselamatan Jalur Pipa Migas di Sekitar Perairan Penajam Paser Utara (PPU).
Tag: Keamanan
Budiono Desak Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis, Tekankan Keamanan dan Ketepatan Sasaran
Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan Budiono menyoroti pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG), yang merupakan bagian dari delapan program prioritas nasional atau Asta Cita Presiden Prabowo Subianto.
Maxim Indonesia Berikan Imbauan Keamanan dan Keselamatan untuk Mitra Pengemudi dan Pengguna
Menyikapi kondisi sosial yang dinamis di sejumlah wilayah Indonesia, penyedia layanan transportasi daring Maxim Indonesia mengimbau seluruh mitra pengemudi dan masyarakat untuk senantiasa mengutamakan keselamatan serta menjaga keamanan bersama.
Tingkatkan Profesionalisme, Kursus Match Commissioner Jadi Agenda Penting Jelang Musim 2025/26
Dalam rangka mempersiapkan kompetisi BRI Super League musim 2025/26, PSSI bersama I.League mengadakan kegiatan Match Commissioner Course Super League 2025/26 pada 28–30 Juli 2025 di Jakarta.
Psikolog Sebut Ada Faktor Sosial di Balik Fenomena Rojali di Mall
Psikolog Kasandra Putranto mengungkapkan bahwa fenomena “rojali/rohana”, yaitu kebiasaan datang ke pusat perbelanjaan hanya untuk melihat-lihat atau bertanya tanpa membeli, muncul akibat dorongan psikologis yang kompleks.
Orang Tua Wajib Tahu! Anak Perlu Tahu Pentingnya Edukasi Cara Bertindak Saat Kondisi Darurat Sejak Usia Dini
Psikolog Universitas Gadjah Mada, Novi Poespita Candra, S.Psi., M.Si., Ph.D, menyarankan orang tua agar secara aktif memberitahu anak tentang berbagai skenario darurat yang mungkin terjadi saat bermain di luar rumah serta langkah konkret untuk menghadapinya.
Cegah Kecelakaan, Pemerintah Perketat SOP Pendakian
Pemerintah, melalui Kementerian Kehutanan dan Kantor Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR), secara aktif meningkatkan manajemen pariwisata pendakian demi keselamatan dan kenyamanan pengunjung, menyusul kematian pendaki Brasil Juliana Marins di Gunung Rinjani.
Pertamina Balikpapan Luncurkan AI RUVision, Inovasi Teknologi untuk Tingkatkan Keselamatan Kilang
PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan meluncurkan inovasi teknologi terbaru bernama AI RUVision, sebuah sistem berbasis kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) yang terintegrasi dengan CCTV untuk meningkatkan keamanan, efisiensi operasional, dan keandalan kilang.
Pemkot Imbau Warga Jaga Kebersihan dan Keamanan Jelang Idul Fitri 1446 Hijriah
Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan mengeluarkan edaran yang mengingatkan masyarakat untuk menjaga kebersihan, keamanan, dan ketertiban lingkungan, menjelang perayaan Lebaran Idul Fitri 1446 Hijriah.
Pemkot Balikpapan Lakukan Sidak Jelang Natal dan Tahun Baru 2025 untuk Pastikan Keamanan Makanan dan Minuman
Menyambut Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Natal dan Tahun Baru 2025, Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan rutin mengadakan Inspeksi Mendadak (Sidak) di berbagai ritel dan pasar swalayan untuk memastikan keamanan makanan dan minuman yang dijual bagi masyarakat.
- 1
- 2
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











