PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) menyelenggarakan Pelatihan Peternakan Organik dan Pembuatan Pakan Alternatif bagi warga Desa Sebuntal, Kecamatan Marangkayu, Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), pada 25–26 Januari 2025.
Tag: Head of Communication Relations and CID Zona 10
PT PHKT Dukung Sekolah Laboratorium Pancasila dan Adiwiyata di PPU, Berikan Bantuan Sarana dan Prasarana
Dalam upaya terus meningkatkan kepedulian terhadap pelestarian lingkungan, PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) memberikan bantuan sarana dan prasarana ke sejumlah Sekolah Laboratorium Pancasila (SLP) dan Sekolah Adiwiyata di Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur, pada 17 September lalu.
PHI dan PHKT Raih Penghargaan IDEAS 2024 atas Program dan Strategi Komunikasi
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) dan anak perusahaannya, PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) berhasil menyabet dua penghargaan dalam ajang Indonesia Diversity, Equity, Inclusion (DEI) and Environmental, Social & Governance (ESG) Awards atau IDEAS 2024.
Sosialisasi DTT Obvitnas dari PHKT untuk Keselamatan Masyarakat dan Keamanan Fasilitas Hulu Migas
Dalam upaya meningkatkan keselamatan dan keamanan area Daerah Terbatas Terlarang (DTT) operasi dan fasilitas hulu migas yang merupakan objek vital nasional (Obvitnas),
PHKT Raih Dua Penghargaan dari DLH Kabupaten PPU atas Dukungan Pelestarian Lingkungan
PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) memperoleh dua penghargaan dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) yang diserahkan dalam rangkaian peringatan Hari Lingkungan Hidup (HLH) Sedunia yang berlangsung pada Kamis (4/7/2024).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.