Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) kembali mengambil langkah strategis dalam pembangunan sumber daya manusia melalui sektor pendidikan.
Tag: Generasi Maju
Kak Seto Nilai Program Pendidikan Berkarakter di Jawa Barat Berdampak Positif bagi Anak
Ketua Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI), Seto Mulyadi, menilai bahwa program Pendidikan Berkarakter yang digagas Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, memberikan dampak positif terhadap perkembangan psikologis anak. Ia mengatakan bahwa program tersebut berhasil mengubah sikap dan karakter anak-anak secara signifikan.
Beasiswa Kaltim Tuntas Capai Rp160 Miliar: 40.573 Siswa dan Mahasiswa Dapat Manfaat, Target 47.185 Penerima
Hingga November 2024, sebanyak 40.573 siswa dan mahasiswa di Kalimantan Timur telah menerima Beasiswa Kaltim Tuntas (BKT), dengan serapan anggaran mencapai Rp160 miliar dari total pagu anggaran Rp200 miliar.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.