Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyaksikan langsung penandatanganan dan pengumuman sejumlah nota kesepahaman (MoU) strategis antara Indonesia dan Singapura dalam kunjungan kenegaraannya di Parliament House, Singapura, pada Senin (16/6/2025).
Tag: Ekonomi Hijau
PT VKTR Buka Pabrik Bus Listrik di Jawa Tengah, Perkuat Ekosistem Kendaraan Ramah Lingkungan
Industri kendaraan listrik di Indonesia terus berkembang pesat. PT VKTR Sakti Industries menandai tonggak penting dalam pertumbuhan ekosistem kendaraan listrik nasional dengan membangun pabrik perakitan bus listrik di Tempuran, Magelang, Jawa Tengah.
Aren Bisa Gantikan Impor BBM? PNRE Ungkap Potensi Luar Biasa
PT Pertamina New and Renewable Energy (PNRE) menyebut bahwa Indonesia memiliki dua juta hektare lahan potensial yang tersebar di berbagai wilayah, khususnya lahan yang cocok untuk mengembangkan tanaman aren sebagai bahan baku bioetanol.
Eddy Soeparno: Premanisme Ganggu Investasi, Ormas Hambat Pembangunan Pabrik BYD
Wakil Ketua MPR RI, Eddy Soeparno, menegaskan bahwa premanisme dan intervensi organisasi masyarakat (ormas) terhadap agen pemegang merek (APM) bisa mengganggu iklim investasi di Indonesia jika pemerintah tidak segera menindaknya secara tegas.
Food Estate Merauke: Langkah Besar Menuju Swasembada Pangan
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman dan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meninjau proyek cetak sawah food estate di Distrik Wanam, Kabupaten Merauke, Papua Selatan, pada 27 Februari 2025.
Target Ambisius Indonesia: Tambah 103 GW Kapasitas Listrik untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8%
Pemerintah menetapkan target pertumbuhan ekonomi sebesar 8% dengan mempercepat pembangunan jaringan listrik berkapasitas 103 gigawatt (GW) dalam 15 tahun ke depan.
Presiden RI Prabowo Subianto Ajak UEA Perkuat Kerja Sama di Bidang Ketahanan Pangan dan Energi
Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, mengajak Uni Emirat Arab (UEA) memperkuat kerja sama di bidang keamanan dan ketahanan pangan.
Dukung Pembangunan Ekonomi Hijau, IKN Nusantara Jalin Kerja Sama dengan Hyundai dan LG
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Hyundai Motor Company dan LG CNS pada acara KTT B20 di Bali Nusa Dua Convention Center, pada hari Senin (14/11/2022).
Ditopang Sektor Pertambangan, Wabup Paser: Transformasi Ekonomi Hijau Penting Dilakukan
Sebagai bentuk komitmen dalam mendukung penelitian dan riset Institute for Essential Services Reform (IESR), Pemerintah Kabupaten Paser menggelar Focus Group Discussion (FGD) transformasi ekonomi hijau.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.