Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Rumah Sakit Hermina, dan Mayapada Healthcare menggelar agenda Bakti Sosial di RSUD Sepaku, pada kamis (29/08/2024).
Tag: Direktur Pelayanan Dasar Otorita IKN
Semarakkan HAN 2024, Otorita IKN Selenggarakan Lomba Bayi dan Balita Sehat
Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional (HAN) 2024, Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bekerja sama dengan Rumah Sakit (RS) Hermina Balikpapan dan Agung Podomoro Land menyelenggarakan Lomba Bayi dan Balita Sehat.
Otorita IKN Gelar Konsultasi Publik Guna Penyusunan Pedoman Sistem Kesehatan
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) melalui Direktorat Pelayanan Dasar menggelar kegiatan bertajuk Konsultasi Publik Pedoman Sistem Kesehatan IKN di Gran Senyiur Hotel, Balikpapan pada Rabu (10/7/2024).
Otorita IKN Gelar Konsultasi Publik Peta Jalan Pendidikan untuk Peningkatan di Wilayah Nusantara
Untuk memastikan Pastikan pembangunan sarana pendidikan berkualitas di wilayah Nusantara, Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menggelar kegiatan Konsultasi Publik Peta Jalan Pendidikan di Balikpapan pada Senin (8/7/2024).
Joint Working Group Indonesia-France 2024, Otorita IKN Perkenalkan Nusantara di UNESA
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) ikut berpartisipasi pada kegiatan Joint Working Group (JWG) Indonesia-France 2024 yang diselenggarakan selama 2 hari di Universitas Negeri Surabaya sejak Rabu, 3 Juli 2024 hingga Kamis, 4 Juli 2024.
Perayaan Idul Adha 1445 H, Masjid Darussalam Sepaku Terima Sapi Pemberian Presiden RI dari Otorita IKN
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menggelar Sholat Idul Adha dan penyembelihan hewan kurban Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah di Masjid Besar Darussalam, Desa Tengin Baru, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara pada hari Senin (17/06/2024).
Workshop “Artificial Intelligence untuk Kebaikan Bersama” untuk Peningkatan Kualitas SDM Guru SD di IKN
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) melalui Direktorat Pelayanan Dasar Kedeputian Bidang Sosial Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat, bekerja sama dengan Tim Pengabdian Masyarakat Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Teknologi Bandung (ITB),
Otorita IKN Berikan Pelatihan Keamanan Pangan Siap Saji untuk UMKM, Hasilkan Produk yang Unggul dan Berkualitas
Menjaga kesehatan masyarakat di wilayah Ibu Kota Nusantara (IKN) adalah tugas utama Otorita IKN. Dimulai dari menjaga makanan para pekerja dan masyarakat, Otorita IKN bersama Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menggelar Pelatihan Keamanan Pangan Siap Saji di IKN yang dilaksanakan di BNI KCP Sepaku pada Selasa, (07/05/2024).
Otorita IKN bersama BKKBN Tandatangani MoU Intensifikasi Penurunan Stunting
Peran serta Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) dalam upaya intensifikasi percepatan penurunan stunting dan pelaksanaan program pembangunan keluarga kependudukan dan keluarga berencana di wilayah IKN
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.