Bantuan alat berat TNI Angkatan Darat (AD) dari Pelabuhan Tanjung Priok tiba di Pelabuhan Krueng Geukuh, Aceh Utara, Selasa (13/1/2026), untuk mendukung pemulihan infrastruktur akibat banjir dan tanah longsor.
Tag: Bakti TNI
Menhan Sjafrie Tinjau Posko Kesehatan TNI di Tapanuli Selatan
Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin meninjau Posko Kesehatan Kodam I Bukit Barisan di Kecamatan Batang Toru, Kabupaten Tapanuli Selatan, Sumatera Utara, yang melayani warga terdampak bencana.
Percepat Rekonstruksi Pascabencana, Panglima TNI Tambah 15 Batalyon ke Aceh dan Sumatera
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengerahkan tambahan 15 batalyon untuk mempercepat pembangunan jembatan dan hunian bagi pengungsi di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.




