Kapolda Kalimantan Timur (Kaltim), Brigjen Pol. Endar Priantoro, S.H., S.I.K., C.F.E., M.H., menunjukkan komitmennya dalam mempererat hubungan dengan insan pers melalui kunjungan dan pemberian tali asih kepada awak media yang bertugas di Bandara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan dan Pelabuhan Semayang Balikpapan, Kamis (27/3/2025).
Tag: Arus Mudik 2025
Satlantas Polresta Balikpapan Siap Kawal Arus Mudik dan Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Demi menjamin kelancaran arus mudik dan perayaan Hari Raya Idul Fitri 1446 H/2025, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Balikpapan menyiapkan pengamanan ekstra bagi para pemudik dan pengguna jalan.
Jembatan Bailey di Perbatasan Sumbar-Jambi Hampir Rampung, Siap Dibuka Jelang Mudik
BPJN memastikan Jembatan Bailey di Jalan Lintas Sumatera, penghubung Sumatera Barat dan Jambi di Kabupaten Bungo, segera rampung. Jembatan sementara ini akan menerapkan sistem buka-tutup.
Polresta Balikpapan Gelar Rakor Lintas Sektoral, Siapkan Ops Ketupat Mahakam 2025
Dalam rangka menjamin kelancaran, keamanan, dan kenyamanan arus mudik Lebaran 1446 H/2025, Polresta Balikpapan bersama instansi terkait menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral melalui Zoom Meeting yang dipimpin langsung oleh Kapolda Kalimantan Timur (Kaltim), Irjen Pol Nanang Avianto, SH, MSi, dan Pangdam VI/Mulawarman.
Polresta Balikpapan Hadiri Rakor Lintas Sektoral, Siap Amankan Idul Fitri 1446 H
Jelang perayaan Idul Fitri 1446 H, jajaran Polresta Balikpapan mengikuti Rapat Koordinasi Lintas Sektoral yang digelar oleh Mabes Polri (STIK Lemdiklat Polri).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.