GEMINI
Mei 21 – Juni 20
Umum
Apa yang kamu kerjakan saat ini, pastikan itulah yang mampu membuatmu bahagia.
Love
Single: Manisnya sikap seseorang terkadang membuatmu salah paham, bedakan apakah itu hanya sikap baik.
Couple: Rasa kesal sayangnya tak bisa menutupi rasa cintamu yang lebih besar pada pasangan.
Keuangan
Bijak mengatur keuangan akan menyelamatkanmu saat berada dalam kesulitan.
CANCER
Juni 21 – Juli 22
Umum
Jangan memenuhi pikiranmu dengan kekhawatiran, lebih sederhanalah menghadapi setiap urusan.
Love
Single: Menetapkan standar terlalu tinggi hanya akan merugikanmu, coba lebih realistis.
Couple: Menjadi pasangan yang sabar itu penting agar tetap bisa menjaga kedamaian hubungan.
Keuangan
Istirahat sejenak atau ambil jeda jika merasa lelah di tengah menyelesaikan pekerjaan.
LEO
Juli 23 – Agustus 22
Umum
Kurangi begadang dan istirahat yang cukup jika merasa kurang enak badan.
Love
Single: Jangan hanya menyimpan perasaan, cinta juga perlu diungkapkan, agar kamu tak merasa beban.
Couple: Bisa berbagi tanggung jawab juga merupakan tanda hubungan cinta yang saling mendukung.
Keuangan
Hemat itu perlu meski kamu tidak sedang kekurangan saat ini.
VIRGO
Agustus 23 – September 22
Umum
Pastikan kamu tidak terlalu mencampuri urusan orang lain agar tak terlibat masalah.
Love
Single: Manisnya senyum seseorang sedang mengganggu pikiranmu akhir-akhir ini.
Couple: Kencan di rumah saja juga bisa romantis dan seru dengan pasangan.
Keuangan
Tidak ada yang bisa mengendalikan masalah keuanganmu selain dirimu sendiri.