Polres Kutai Barat (Kubar) melakukan kegiatan pengamanan atas aksi masyarakat yang menutup akses jalan umum di ruas Simpang Raya hingga Sekolaq Darat, Kabupaten Kubar, sebagai bentuk protes terhadap aktivitas truk bermuatan besar yang dinilai mengganggu keselamatan dan menyebabkan kerusakan pada badan jalan.
Topik: Polres Kutai Barat
Tim Patroli Samapta Polres Kubar Tinjau Keamanan Bandara Melalan Jelang Puncak Libur Nataru
Tim Patroli Samapta Polres Kutai Barat (Kubar) kembali melaksanakan pemantauan lapangan dengan menyambangi Bandara Melalan, pada Senin (29/12/2025).
Polres Kubar Lakukan Pengamanan Lalu Lintas pada Event Fun Run di Barong Tongkok
Polres Kutai Barat (Kubar) melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan lalu lintas (Pamturlalin) dalam rangka mendukung pelaksanaan Fun Run yang digelar di wilayah Barong Tongkok, Kabupaten Kubar, Pada Sabtu (29/11/2025).
Dorong Peningkatan SDM Digital Personel, Polres Kubar Ikuti Bimtek Aplikasi Astina Polri
Dalam upaya mendukung transformasi digital di lingkungan Kepolisian Negara Republik Indonesia, Polres Kutai Barat (Kubar) menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Aplikasi Astina Polri di Aula Mapolres Kutai Barat, pada Rabu (28/10/2025).
Patroli Blue Light, Sat Samapta Polres Kutai Barat Antisipasi Balap Liar dan Gangguan Kamtibmas
Upaya preventif dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan tertib terus digencarkan oleh jajaran Polres Kutai Barat, Pada Selasa malam (29/7/2025).
Polres Kutai Barat Gelar Upacara Hari Bhayangkara ke-79, Tekanan Komitmen Pelayanan Polri Presisi
Kepolisian Resor (Polres) Kutai Barat menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 tahun 2025 dengan khidmat dan penuh makna.
Meriah dan Penuh Sportivitas, Turnamen Sepak Bola U-10 dan U-12 Kapolres Cup Kutai Barat Resmi Ditutup
Penutupan Turnamen Sepak Bola U-10 dan U-12 Kapolres Cup dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79 berlangsung meriah di Stadion Swalas Gunaq, Kecamatan Barong Tongkok, Kabupaten Kutai Barat, pada Kamis (26/6/2025).
Peringati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Kutai Barat Gelar Upacara Tabur Bunga di Sungai Mahakam
Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Kutai Barat menggelar upacara tabur bunga di Pelabuhan Melak, perairan Sungai Mahakam, Kecamatan Melak, Kabupaten Kutai Barat, pada Selasa (24/6/2025).
Doa Bersama Lintas Agama Warnai Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Kutai Barat
Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Kutai Barat menggelar Doa Bersama Lintas Agama yang berlangsung khidmat di Aula Catur Prasetya, Selasa pagi (24/6/2025).
Polsek Jempang dan PT Lonsum Sinergi Dukung Ketahanan Pangan Lewat Program Penanaman Jagung
Personel Polsek Jempang, Polres Kutai Barat, bersama PT Lonsum terus menunjukkan komitmen dalam mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional (Hanpangan).
- 1
- 2
- …
- 19
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











