Komite Wasit Federation Internationale de Football Association (FIFA) telah menetapkan FIFA International Lists untuk tahun 2026.
Topik: Berita PSSI
I.League Sesalkan Tendangan Kungfu Muhammad Hilmi Gimnastiar
Direktur Utama I.League Ferry Paulus menyayangkan tindakan “kungfu” yang dilakukan pemain PS Putra Jaya, Pasuruan, Muhammad Hilmi Gimnastiar kepada pemain Perseta 1970 Tulungagung, Firman Nugraha.
PSSI Dan I.League Percepat Pengembangan Wasit Melalui Penugasan Wasit Asing Secara Full-time
PSSI melalui Komite Perwasitan, bekerja sama dengan I.League, terus memperkuat komitmennya dalam meningkatkan kualitas kepemimpinan pertandingan di BRI Super League.
Garuda Academy Executive Program, Erick Thohir: Komitmen PSSI Membangun Sepak Bola Nasional
PSSI melalui PT Garuda Sepak Bola Indonesia (GSI) akan mengadakan Garuda Academy Executive Program: Safety, Security & Crowd Management Course pada 4-9 November 2025 di Hotel Grand Sahid, Jakarta.
Resmi! Ini Daftar 21 Pemain Timnas Indonesia untuk Piala Dunia U-17 2025 di Qatar
Pelatih Nova Arianto resmi mengumumkan 21 pemain yang akan membela Timnas Indonesia U-17 di ajang Piala Dunia U-17 2025 yang digelar di Qatar.
PSSI Tunjuk Indra Sjafri Kembali Nahkodai Timnas di SEA Games 2025
PSSI resmi menunjuk Indra Sjafri sebagai pelatih Timnas U-23 untuk SEA Games 2025 yang akan berlangsung Desember mendatang di Thailand.
Presiden Prabowo Bertemu Presiden FIFA, Bahas Masa Depan Sepak Bola RI
Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Presiden FIFA Gianni Infantino di sela-sela rangkaian Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di New York, Amerika Serikat, Rabu (24/9) waktu setempat.
Erick Thohir Tegaskan PSSI Butuh Komite Yudisial Kuat untuk Wujudkan Sepak Bola Profesional
Ketua Umum PSSI Erick Thohir menegaskan komitmen federasi untuk memperkuat tata kelola dan penegakan disiplin dengan menyegarkan susunan Komite Yudisial PSSI. Dalam rapat Komite Eksekutif di Surabaya, Jawa Timur, PSSI resmi menunjuk dua nama baru untuk memimpin Komite Disiplin dan Komite Banding.
Mauro Zijlstra Sah WNI, Tiga Pemain Diaspora Putri Juga Ikut Naturalisasi
Jumat (29/8) tercatat sebagai hari penting bagi perjalanan sepak bola Indonesia. Empat pemain diaspora resmi mengucapkan sumpah setia sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Den Haag.
Alexander Zwiers Jadi Direktur Teknik, PSSI Harap Tingkatkan Prestasi Timnas
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, resmi menunjuk Alexander Thijs Jetse Zwiers sebagai Direktur Teknik baru PSSI. Langkah ini menjadi bagian dari upaya PSSI memperkuat fondasi teknis sepak bola nasional.
- 1
- 2
- …
- 24
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











