Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi, yang juga Juru Bicara Presiden RI, meminta kepolisian segera mengusut insiden kendaraan taktis (rantis) Barracuda, diduga milik Brimob, yang melindas seorang pengemudi ojek online (ojol) hingga meninggal dunia saat dilarikan ke rumah sakit.
Tag: Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg)
Mensesneg Pratikno Dukung PWI Pusat Wujudkan Graha Pers Pancasila dan Pusdiklat Wartawan Internasional
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno menyatakan dukungannya terhadap upaya Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat mewujudkan Gedung Graha Pers Pancasila di Yogyakarta dan Pusat Diklat Wartawan Internasional di Palembang. Dukungan ini disampaikan dalam pertemuan dengan pengurus PWI Pusat di Jakarta, Rabu (28/8/2024).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.



