Kapolresta Balikpapan, Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto, SH, SIK, MSI, menerima kunjungan Kepala Lapas Kelas II A Balikpapan, Pujiono Slamet, beserta rombongan pada Rabu (15/1/2025).
Tag: Lapas Kelas II A Balikpapan
Ratusan Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Balikpapan Ikuti Sholat Idul Adha
Masjid Babut Taubah Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Balikpapan, dipadati ratusan warga binaan dan jajaran Lapas Kelas IIA Balikpapan, untuk melaksanakan sholat Idul Adha 10 Dzulhijjah 1445 H, Senin (17/6/2024) pagi.
Hari Bakti Pemasyarakatan ke 60, Lapas Kelas IIA Balikpapan Gelar Pemeriksaan Kesehatan
Dalam rangka Hari Bakti Pemasyarakatan (HBP) Ke 60 Tahun 2024, Lapas Kelas IIA Balikpapan menggelar kegiatan Pemasyarakatan Sehat berupa pemeriksaan kesehatan bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan Petugas Lapas Kelas IIA Balikpapan.
PT Pertamina Lubricants & PT Pertamina Patra Niaga DPPU Sepinggan Komitmen Berdayakan Wabin Lapas Balikpapan
Program Enduro Sahabat Lapas merupakan salah satu program CSR PT Pertamina Lubricants Sales Region VI yang merupakan hasil sinergi dengan program CSR Kredawala (Kreasi Berdaya Warga Lapas) PT Pertamina Patra Niaga DPPU Sepinggan.
Bersama TNI, Polri dan BNN, Lapas Balikpapan Lakukan Penggeledahan Kamar dan Tes Urine
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Balikpapan melaksanakan Penggeledahan Kamar dan Tes Urine Bersama TNI, Polri dan BNN pada hari Selasa (22/08/2023) pukul 08.00 Wita.
Kemenkum HAM RI Apresiasi Pemkot Balikpapan Berikan BPJS Kesehatan Secara Gratis Kepada Warga Binaan Lapas
Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan memberikan jaminan kesehatan BPJS kelas III secara gratis kepada warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II Balikpapan.
Sinergi Lapas Balikpapan Bersama Polisi dalam Memutus Mata Rantai Narkoba
Upaya pemberantasan Narkotika merupakan langkah untuk mendukung Penguatan, Pencegahan, Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN), hal ini dipertegas dengan sinergitas antara Satuan Unit Kantor wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan Ham (Kemenkumham) Provinsi Kalimantan timur yakni Lapas Kelas IIA Balikpapan bersama Polresta Samarinda mengungkap peredaran gelap Narkotika.
Berikan Banyak Manfaat dan Faedah, Bapas Kelas II Balikpapan Jalin Kerjasama dengan Pokmas Lipas
Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Balikpapan melakukan penandatangan perjanjian kerjasama dengan Kelompok Masyarakat Peduli Pemasyarakatan (Pokmas Lipas) tahun 2022 di Kantor Bapas Kelas II Balikpapan Jalan Jenderal Sudirman.
Wali Kota Balikpapan, Warga Binaan Berhak Mendapatkan Pelayanan Kesehatan
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) serentak melakukan kegiatan Bhakti Sosial terkait penyuluhan kesehatan di 30 Provinsi yang bertemakan Mengabdi Dengan Hati.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.