Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Migas (SKK Migas) terus menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada masyarakat yang terdampak bencana banjir di sejumlah wilayah di Aceh, Sumatera Utara (Sumut) dan Sumatera Barat (Sumbar), Pada Rabu (10/12/2025).
Tag: Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS)
PHI–ENI Gelar Latihan Kesiapsiagaan Hulu Migas Kalsul: Perkuat Sinergi Hadapi Situasi Darurat
Dua anak perusahaan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI), yakni PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT), PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) bersama Eni Muara Bakau B.V. (ENI) menjadi tuan rumah penyelenggaraan Joint Readiness Exercise SKK Migas Wilayah Kalimantan–Sulawesi di Balikpapan, Kalimantan Timur, pada 26–27 November 2025.
Ratusan Pelajar Antusias Ikuti “Huluniversity”, SKK Migas–JOB Simenggaris Perkuat Edukasi Energi di Tarakan
Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Perwakilan Kalimantan dan Sulawesi (Kalsul) bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) JOB Pertamina–Medco E&P Simenggaris
Lebih Dari 5.100 Warga Kecamatan Muara Badak Meriahkan Fun Walk PHSS 2025
PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) sukses menggelar Fun Walk PHSS 2025 pada 9 November 2025 yang diikuti lebih dari 5.100 warga Kecamatan Muara Badak, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar).
Keamanan Jadi Bagian Integral Kedaulatan Energi, Grup PHI Raih 4 Penghargaan SKK Migas Security Award
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) melalui tiga anak perusahaannya, yakni PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT), dan PT Pertamina EP (PEP) Tarakan Field, meraih empat penghargaan SKK Migas Security Award 2025.
Bangga Buatan Indonesia, PHM Raih Subroto Award 2025 sebagai Wujud Komitmen pada Kemandirian Energi Nasional
PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang Subroto Award 2025, sebuah penghargaan tertinggi dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bagi pelaku industri energi nasional.
PHSS Dukung Sertipikasi Aset Hulu Migas untuk Kepastian Hukum dan Ketahanan Energi
PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) menegaskan komitmennya mendukung kebijakan pemerintah pusat dan daerah dalam percepatan serta penyelarasan proses legalisasi aset negara, khususnya di sektor hulu migas, melalui Sertipikasi Barang Milik Negara (BMN) Hulu Migas.
PHI Koordinasikan Forum Pembahasan Teknis Perkapalan dan Kemaritiman Hulu Migas 2026
PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) bertindak sebagai tuan rumah sekaligus koordinator dalam pelaksanaan Pembahasan Teknis Program Kerja Aspek Perkapalan dan Kemaritiman untuk tahun anggaran 2026.
Dukung Swasembada Energi, PHSS Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Sekitar Wilayah Operasi
PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) merupakan salah satu Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) yang mengelola aset-aset dan fasilitas Pemerintah Indonesia di sektor hulu migas.
Pengelolaan Profesional BMN Hulu Migas, PHM Raih Penghargaan DJKN Terbaik III Nasional
PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), menerima penghargaan dari Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN), Kementerian Keuangan Republik Indonesia, atas kontribusi signifikan dalam pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) Hulu Minyak dan Gas (Migas).
- 1
- 2
- …
- 5
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











