Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Basuki Hadimuljono, secara resmi menutup Festival Sumpit Nusantara 2025 di Kawasan IKN, pada Sabtu (2/8/2025).
Tag: Kawasan IKN
Diaspora Indonesia dan Pemerintah Teguhkan Sinergi Ekspor UMKM di IKN
Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN) kembali menjadi panggung penting bagi sinergi strategis antara Pemerintah Indonesia dan Diaspora Indonesia dalam mendorong produk UMKM menembus pasar ekspor global.
IKN Jadi Titik Temu Strategis: Wakil Ketua MPR RI dan Diaspora Bahas Kontribusi Global untuk Nusantara
Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN) kembali menjadi panggung pertemuan strategis lintas pemangku kepentingan nasional dan global. Pada Kamis (31/07/2025), Kepala Otorita IKN, Basuki Hadimuljono, menerima kunjungan Wakil Ketua MPR RI, Eddy Soeparno, dalam suasana penuh kehangatan dan kolaborasi.
Deputy Premier Sarawak: IKN Akan Jadi Game Changer di Asia Tenggara
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menerima kunjungan Deputy Premier Sarawak, Datuk Amar Haji Awang Tengah bin Ali Hasan, pada Minggu (27/07/2025), dalam rangka menjajaki peluang kerja sama dan investasi lintas negara di kawasan IKN.
IKN Tetapkan Duta Lingkungan dan Song-Bawe sebagai Agen Pelestarian, Dukung Gerakan Hentikan Polusi Plastik
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menegaskan komitmennya terhadap pembangunan berkelanjutan dengan menetapkan Duta Lingkungan Hidup dan Song-Bawe sebagai agen pelestarian lingkungan di kawasan IKN.
Presiden Prabowo Serahkan Sapi Kurban untuk Warga IKN pada Iduladha 1446 H
Suasana Hari Raya Iduladha 1446 Hijriah di Ibu Kota Nusantara (IKN) terasa istimewa dengan hadirnya perhatian langsung dari Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto. Dalam momentum hari besar keagamaan ini, Presiden menyumbangkan dua ekor sapi kurban untuk masyarakat di kawasan IKN.
Investor AS dan Korea Selatan Suntik Rp12 Triliun untuk Proyek Rumah Susun di IKN
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) terus mempercepat pembangunan infrastruktur melalui skema Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU).
Kepala Otorita IKN dan Menteri PKP Tinjau Pembangunan Hunian untuk Masyarakat
Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Basuki Hadimuljono, mendampingi Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait, dalam peninjauan sejumlah lokasi pembangunan hunian di kawasan IKN.
Taman Safari Edukasi Akan Hadir di IKN, Kolaborasi Inovatif untuk Masa Depan Kota Pintar
Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur segera memiliki destinasi wisata edukasi baru, Taman Safari, yang dikembangkan oleh konsorsium pengusaha Garibaldi “Boy” Thohir. Proyek ini direncanakan mulai dibangun pada akhir 2025 dan saat ini sedang dalam tahap desain mendetail yang akan langsung dikonsultasikan dengan Presiden Prabowo Subianto.
Penandatanganan Kerja Sama Pembangunan Hotel Marriott International di IKN
Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) melalui PT Bina Karya (Persero) dan PT Makmur Berkah Hotel telah menandatangani kesepakatan kerja sama tentang pembangunan Hotel Marriot Internasional. Hotel Bintang lima ini rencananya akan dibangun di kawasan IKN.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.











