Sebanyak 11 tim sudah mengunci tiket lolos ke 16 besar Perhelatan Euro 2024.
Tag: Italia
Hasil Pertandingan Grup B Euro 2024: Spanyol vs Kroasia Skor 3-0, Italia vs Albania 2-1
Timnas Spanyol mengawali perjalanan mereka di Euro 2024 dengan hasil gemilang. Menghadapi tim kuat, Kroasia, La Furia Roja menang dengan skor telak 3-0.
Akui Bertemu Penemu Nikuba di Italia, BRIN: Kami Bukannya Memata-matai
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengakui bertemu dengan penemu Nikuba, Aryanto Misel di Italia. Tapi BRIN mengatakan tidak ada maksud untuk memata-matai, sebab BRIN punya kepentingan yang berbeda dengan Nikuba.
Ikan Lele Terbesar Dunia Ditangkap, Panjang 2,8 Meter!
Ikan lele ini sungguh besar ukurannya. Bayangkan saja, panjangnya mencapai 2,85 meter. Seorang pemancing di Italia bernama Alessandro Biancardi menangkapnya di Sungai Po yang berada di negara itu.
Pelatih Wales, Kalah Dari Italia Mengaku Serasa Menang
BorneoFlash.com – Pelatih interim tim nasional Wales Rob Page mengaku serasa menang walaupun mereka kalah 0-1 melawan Italia dalam laga pamungkas Grup A
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.