Sebuah truk pengangkut semen milik PT Karya Sejati menyebabkan runtuhnya jembatan di Desa Busui, Kecamatan Batu Sopang, pada Kamis (16/1/2025) sekitar pukul 02.20 Wita. Insiden ini membuat akses utama antara Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) dan Kalimantan Selatan (Kalsel) terputus.
Tag: Desa Busui
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.