Timnas Futsal Indonesia berhasil menorehkan sejarah dengan keluar sebagai juara Piala AFF Futsal 2024, setelah menaklukkan Vietnam dengan skor 2-0 di laga final yang digelar di Terminal 21, Nakhon Ratchasima, Thailand, pada Minggu (10/11/2024).
Tag: Berita Olahraga
- Sebelumnya
- 1
- 2
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.


