Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) mengusulkan penambahan 36.000 sambungan rumah (SR) untuk jaringan gas rumah tangga (Jargas), guna memperluas cakupan layanan energi bersih ke masyarakat. Saat ini, jargas di wilayah PPU baru menjangkau sekitar 18 persen dari total kebutuhan.
Tag: Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Pemkab PPU
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.