Polres Penajam Paser Utara (PPU) melaksanakan Apel Kesiapan Patroli Skala Besar guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap terjaga kondusif, pada Sabtu (06/09/2025).
Tag: Apel Kesiapan
Kapolda Kaltim Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Aksi Unjuk Rasa Aliansi Mahakam di DPRD Provinsi
Jajaran Polda Kalimantan Timur (Kaltim) bersama Polresta Samarinda melaksanakan apel kesiapan pengamanan aksi unjuk rasa Aliansi Mahakam dengan isu Gerakan Indonesia “Sold Out” di Kantor DPRD Provinsi Kaltim
Polresta Balikpapan All Out Amankan Kunjungan Tamu VVIP, Wakapolresta Pimpin Apel Kesiapan
Dalam rangka menyambut kedatangan tamu VVIP di Kota Balikpapan, Polresta Balikpapan menunjukkan kesiapannya secara menyeluruh dengan menggelar apel konsolidasi pengamanan yang dipimpin langsung oleh Wakapolresta Balikpapan, AKBP Hendrik EB, S.H., S.I.K., M.Si. pada Sabtu (17/5/2025).
Polresta Balikpapan Gelar Apel Kesiapan, 1 SSK Personel Disiagakan untuk Amankan Rapat Paripurna DPRD Balikpapan
Demi memastikan kelancaran dan keamanan Rapat Paripurna DPRD Kota Balikpapan, Polresta Balikpapan menggelar apel kesiapan pengamanan di Gedung BSCC/Dome, Balikpapan Selatan, Rabu (5/3/2025).
Polresta Balikpapan Siapkan Pengamanan Maksimal Selama Ramadan
Menyambut datangnya Bulan Suci Ramadan, Polresta Balikpapan mengerahkan personel terbaiknya guna memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif.
Polresta Balikpapan Siap Amankan Peringatan Isra Mi’raj dan Menjelang Imlek 2025
Dalam rangka menyambut peringatan Isra Mi’raj 1447 H dan persiapan menjelang perayaan Imlek 2025, Polresta Balikpapan menggelar apel kesiapan pengamanan di halaman Mapolresta Balikpapan, pada Senin (27/1/2025).
Kodim 0912/KBR Laksanakan Apel Kesiapan TMMD ke-113
Komando Distrik Militer (Kodim) 0912 Kabupaten Kutai Barat (Kubar) melaksanakan apel kesiapan pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-13 Tahun 2022.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.