Dua Warga Penolak Jalur Tambang di Paser Jadi Korban, 1 Orang Meninggal Dunia

oleh -
Editor: Ardiansyah
Warga Desa Muara Kate, Kecamatan Muara Komam, menjadi korban saat memblokir jalur tambang batu bara pada Jumat dini hari, 15 November 2024. Foto: BorneoFlash/IST
Warga Desa Muara Kate, Kecamatan Muara Komam, menjadi korban saat memblokir jalur tambang batu bara pada Jumat dini hari, 15 November 2024. Foto: BorneoFlash/IST

Hingga kini, PT Mantimin Coal Mining belum memberikan tanggapan atas insiden tersebut.

 

Polisi Janji Usut Tuntas  

Kabid Humas Polda Kalimantan Timur Kombes Yuliyanto menyatakan pihak kepolisian akan menyelidiki kasus ini secara maksimal.  

 

“Kami dari Polda Kalimantan Timur dan Polres Paser akan berusaha mengungkap dan memproses pelaku penganiayaan,” tegas Yuliyanto pada Sabtu, 16 November 2024.  

 

Mareta meminta perlindungan lebih bagi warga yang menolak aktivitas tambang dan mendesak pemerintah untuk mengambil tindakan tegas terhadap penggunaan jalan umum oleh kendaraan berat perusahaan tambang.  

 

Hingga berita ini diturunkan, situasi di lokasi kejadian masih dipantau, dan warga berharap keadilan segera ditegakkan. (*)

Simak berita dan artikel BorneoFlash lainnya di  Google News

banner 700x135

No More Posts Available.

No more pages to load.