Bupati FX Yapan Resmikan Kampung Pancasila, Membangun Masa Depan Kutai Barat  

oleh -
Bupati Kutai Barat FX Yapan Resmikan Kampung Sendawar Kecamatan Barong Tongkok Menjadi Kampung Pancasila di Kabupaten Kutai Barat. Selasa (29/3/2022). Foto: BorneoFlash.com/Lilis Suryani.
Bupati Kutai Barat FX Yapan Resmikan Kampung Sendawar Kecamatan Barong Tongkok Menjadi Kampung Pancasila di Kabupaten Kutai Barat. Selasa (29/3/2022). Foto: BorneoFlash.com/Lilis Suryani.

Yang mana juga diharapkan di setiap extrakulikuler mewajibkan untuk menyanyikannya sebagai upaya membangun nilai-nilai pancasila dalam jiwa generasi sejak dini.

“Mari bersama-sama mengajak generasi milenial memahami nilai-nilai pancasila dan memberikan motivasi kepada kaum muda agar memiliki semangat untuk membangun masa depan Kabupaten Kutai Barat.

Ini bukan hanya tanggung jawab masyarakat melainkan seluruh jajaran. Dan berharap kampung yang telah diresmikan ini dapat menjadi inspirasi bagi kampung lainnya agar dapat melaksanakan hal yang sama,” pesannya.

Dilanjutkan oleh Komandan Komando Distrik Militer (Kodim 0912/KBR) Letkol Kav Yudhi Prasetyo Purnomo menjelaskan bahwa pada hari ini telah resmi meresmikan Kampung Sendawar menjadi Kampung Pancasila yang mana diresmikan langsung oleh Bupati Kutai Barat.

Dimana dalam kegiatan tersebut bukan hanya peresmian kampung tetapi juga menggalakkan 1000 vaksinasi bagi masyarakat umum dan lansia.

“Yang mana bukan hanya vaksinasi tetapi kami juga menyediakan 1000 minyak goreng bagi masyarakat yang mana apabila warga datang vaksin maka mendapatkan free 2 liter minyak goreng/orang.

Simak berita dan artikel BorneoFlash lainnya di  Google News

banner 700x135

No More Posts Available.

No more pages to load.