APICAL Group melalui PT Kutai Refinery Nusantara (KRN) pertama kali menggelar Media Sharing Sessions, yang dirangkai dengan buka puasa bersama di Platinum Hotel Balikpapan, pada hari Kamis (14/3/2024).
Topik: Berita Apical Group
Apical Partisipasi dalam Program Penanggulangan Stunting di Kelurahan Kariangau
PT Kutai Refinery Nusantara bagian dari Apical Group, Partisipasi aktif meningkatkan kapasitas kader Posyandu untuk optimalisasi Program Penanggulangan Stunting.
Peringati Hari Mangrove Sedunia, Apical Percepat Perlindungan Ekosistem dengan Menanam 3.000 Pohon Mangrove di Jakarta
Apical, pengolah minyak nabati terkemuka mempercepat upaya perlindungan ekosistemnya dengan menanam 3.000 mangrove di Jakarta dalam rangka memperingati Hari Mangrove Sedunia, pada hari Rabu (26/7/2023).
Rayakan Hari Raya Idul Adha, Apical Balikpapan Serahkan Hewan Kurban ke Masyarakat Sekitar Perusahaan
Dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah, Apical yang merupakan salah satu pengolah minyak nabati terkemuka, melalui PT Kutai Refinery Nusantara (PT KRN) menyerahkan hewan kurban berupa sapi kepada masyarakat di sekitar wilayah operasional perusahaan.
Apical Mewujudkan Pertumbuhan Berkualitas dengan Program Susu dan Pemberdayaan Masyarakat
Saat dunia bersama-sama merayakan Hari Susu Sedunia, Apical, pengolah minyak nabati terkemuka, berusaha keras memberdayakan peternak dan memberikan kembali manfaatnya kepada masyarakat.
Apical Group Berbagi Kebaikan di Bulan Ramadhan 2023
Apical Group, salah satu pengolah minyak nabati terkemuka menggelar kegiatan “Ngabuburit Bersama Apical”, dalam tema berbagi kebaikan yang dimulai dari mengunjungi pabrik PT Kutai Refinery Nusantara (PT KRN)
Peringati Bulan K3 Nasional, PT KRN Lakukan Bersih-Bersih Pantai di Pangkalan TNI AU Lanud Dhomber
Dalam rangka memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional tahun 2023, Apical Group melalui PT Kutai Refinery Nusantara (KRN) melaksanakan bersih-bersih Pantai Pangkalan TNI AU Lanud Dhomber
Dukung Program Pemerintah, PT KRN Berikan BSPK RTLH Kepada Warga Sekitar
PT Kutai Refinery Nusantara (KRN) telah memberikan Bantuan Stimulan Peningkatan Kualitas Rumah Tidak Layak Huni (BSPK RTLH), kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan sebesar Rp 30 juta.
Apical Group Menangkan Lima Penghargaan di Sustainable Business Award Indonesia 2020/2021
BorneoFlash.com, JAKARTA – Apical Group, pengolah minyak nabati global terkemuka berhasil meraih beberapa penghargaan Sustainable Business Awards (SBA) Indonesia 2020/2021. DIlaksanakan secara
Apical Group Gelar Pasar Murah Minyak Goreng 3 Ribu Liter Bagi Warga Solok Baru Kelurahan Kariangau
Apical group melalui PT Kutai Refinery Nusantara (KRN) menggelar pasar murah minyak goreng dengan harga Rp 15 ribu per liter dengan merk Camar.
- 1
- 2
- 3
- Berikutnya
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.