Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun didampingi Kepala Dinas Perumahan, Kawasan, Permukiman dan Pertanahan (Perkimtan) PPU serta Kepala Badan Penanggulangan dan Bencana Daerah (BPBD) PPU
Tag: Serahkan Bantuan
Pj Bupati PPU Serahkan Bantuan 15 Unit Kapal kepada Nelayan di Desa Babulu Laut
Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menyerahkan bantuan kapal dan alat tangkap ikan kepada nelayan di Desa Babulu Laut, Kecamatan Babulu, Kabupaten PPU, Kalimantan Timur, Selasa (2/7/2024).
Pj Bupati Makmur Marbun Serahkan Bantuan Pupuk, Alat hingga Beri Pelatihan Kelompok Tani di PPU
Beberapa Kelompok Tani dan Petani Miskin Ekstrem di wilayah Kecamatan Babulu dan Waru, PPU, Kalimantan Timur, menerima bantuan dari Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Makmur Marbun, Rabu (12/06/2024).
Pasca Banjir Besar di Mahulu, Pesan Bupati: Tingkatkan Koordinasi dan Terus Sampaikan Kondisi Terkini Masyarakat
Pasca terjadinya musibah banjir yang melanda Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu) Bupati Mahulu Bonifasius Belawan Geh, turun langsung meninjau 6 kampung yang berada dalam wilayah Kecamatan Laham dan Long Hubung, pada Selasa (21/05/2024).
Pj Bupati Makmur Marbun Tengok Korban Banjir di Babulu PPU, Tegaskan Pemerintah Adalah Pelayan Masyarakat
Penjabat (Pj) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menyerahkan bantuan kepada masyarakat korban banjir di Desa Gunung Mulia, Kecamatan Babulu, Kabupaten PPU, Kalimantan Timur, Minggu (12/5/2024) sore.
Pemkot Gelar Safari Jumat di Masjid Al Ikhlas Manggar, Wali Kota Serahkan Bantuan Sebesar Rp 100 juta
Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud melaksanakan Safari Jumat, di Masjid Al Ikhlas, yang berlokasi di Jalan Pemuda Kelurahan Manggar Kecamatan Balikpapan Timur, pada hari Jumat (26/4/2024).
LPM Gunung Samarinda Serahkan Bantuan dan Kerja Bakti di Mushola Araudhoh
Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Gunung Samarinda melaksanakan kerja bakti di Mushola Araudhoh, Jalan D I Panjaitan RT 08 Kelurahan Gunung Samarinda, Kecamatan Balikpapan Utara, pada hari Minggu (20/11/2022).
Wali Kota Balikpapan Serahkan Bantuan BSPK RTLH, Bersumber dari APBD Perubahan 2022
Program Bantuan Stimulan Peningkatan Kualitas Rumah Tidak Layak Huni (BSPK RTLH) yang bersumber dari APBD Perubahan tahun 2022 Kota Balikpapan, yang diberikan kepada 66 orang warga yang tersebar di delapan Kelurahan Se Kota Balikpapan.
Wali Kota Balikpapan Serahkan Bantuan Keuangan kepada 10 Parpol Kota Balikpapan
Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Balikpapan, menggelar silaturahmi dan penandatangan berita acara serah terima bantuan keuangan partai politik tahun 2022, di Ballroom Hotel Novotel Balikpapan, Selasa (4/10/2022).
Lurah Muara Rapak Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran Klamono
Korban kebakaran di Jalan Klamono 1 RT 52 Gunung Pipa Kelurahan Muara Rapak pada Senin (8/8/2022), mendapatkan bantuan dari Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan.
No More Posts Available.
No more pages to load.